Tol Laut Butuh Pelabuhan Modern
Calon Presiden Joko Widodo (Jokowi) berencana mengembangkan konsep ‘tol’ laut tanpa jalan raya, melainkan dengan kapal-kapal besar yang setiap hari berkeliling dari Sabang Sampai Merauke. Tidak diperlukannya lahan untuk membangun jalan merupakan keunggulan konsep ini. Anggaran untuk pembebasan lahan pun bisa dihemat. Namun demikian, bukan berarti konsep ini tanpa tantangan sama sekali. Ekonom Senior Standar
- Published in Berita
Transportasi Laut: Konsep Tol Laut Harus Direalisasikan
YOGYAKARTA – Gagasan presiden terpilih, Joko Widodo, tentang pembangunan transportasi berbasis tol laut perlu direalisasikan untuk menghemat biaya distribusi logistik. Keberadaan tol laut diyakini akan mampu memberikan dampak perubahan biaya produksi dan distribusi produk industri, termasuk furnitur. “Kami harap gagasan itu (tol laut) benar-benar mampu dibuktikan oleh Jokowi,” kata Wakil Ketua Asosiasi Industri Permebelan dan
- Published in Berita
Poros Maritim Dunia: Perkapalan Mutlak Diperkuat
JAKARTA-Semangat mewujudkan Indonesia sebagai negara poros maritim dunia perlu dimulai dengan memperkuat industri perkapalan yang dapat dimulai dengan memberikan stimulus pertumbuhan jumlah armada kapal nasional Presiden terpilih Joko Widodo telah berencana akan menjadikan Indonesia sebagai poros maritim dunia, salah satunya dimulai dengan menggagas konsep tol laut. Kapal tol laut yang akan melayari dari barat ke
- Published in Berita
Gubernur Sulut Apresiasi Ide Tol Laut
Gubernur Sulawesi Utara Dr Sinyo Harry Sarundajang salut atas ide Presiden Terpilih Joko Widodo (Jokowi) terkait ide membangun Indonesia sebagai poros maritim dunia. “Saya salut pada ide Presiden ke-7 RI untuk membangun Indonesia sebagai poros maritim dunia,” kata Sarundajang pada peluncuran buku karyanya Ekonomi Biru Masa Depan Indonesia di Hotel Asana Kawanua, Jakarta, Selasa (7/10)
- Published in Berita
Implementasi Tol Laut: Bappenas Ingatkan Jokowi
JAKARTA-Kalangan ahli di Bappenas mengingatkan pemerintahan baru Joko Widodo-Jusuf Kalla agar jangan sampai mengulangi kegagalan dalam mengimplementasikan gagasan tol laut karena dapat merugikan perekonomian. Dedi Masykur Riyadi, Staf Ahli Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN/Bappenas), menyatakan pemerintahan baru harus belajar dari pengalaman membangun tol laut Pelabuhan Sabang. Menurutnya, yang harus tegas dikedepankan pemerintah adalah memperlancar arus
- Published in Berita
Pemerintahan Jokowi Harus Serius Bina Pelayaran Rakyat
JAKARTA-Pemerintah Joko Widodo atau Jokowi diminta serius membina dan melestarikan pelayaran rakyat sebagai salah satu komponen penting dalam konsep tol laut. Pentingnya pelayaran rakyat (pelra) berbasis armada kayu ini berbanding lurus dengan keberadaan 13.466 pulau, 5,8 juta km2 luas lautan, 95.181 km garis pantai, dan 2.154 pelabuhan di Indonesia. Chairman Supply Chain Indonesia (SCI) Setijadi
- Published in Berita
Peranan Pelayaran Rakyat dalam Implementasi Tol Laut Indonesia
Oleh: Setijadi | Chairman at Supply Chain Indonesia Tol Laut menjadi salah satu konsep penting pengembangan transportasi laut untuk Indonesia yang merupakan negara kepulauan atau negara maritim. Konsep tol laut perlu dikembangkan dan diimplementasikan agar transportasi laut menjadi backbone sistem transportasi multimoda Indonesia yang terintegrasi. Konsep Tol Laut diharapkan dapat mewujudkan sistem distribusi barang yang
- Published in Catatan
Arah Kebijakan Infrastruktur: Pindahkan Jalur Logistik ke Laut
JAKARTA-Semangat coastal shipping yang digagas presiden terpilih Joko Widodo perlu dipertegas ke dalam proyek-proyek infrastruktur prioritas pada rancangan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) periode 2015-2019. Danang Parikesit, Guru Besar Universitas Gadjah Mada mengungkapkan lasekap ekonomi dan pembangunan infrastruktur transportasi ke depan akan mulai diarahkan pada sejumlah isu strategis mulai dari konektivitas, poros maritim dunia,
- Published in Berita
Tata Ruang Laut Mendesak Dibuat: Keberpihakan Pemerintah Masih Minim
JAKARTA, KOMPAS-Dibukanya investasi pemanfaatan laut wajib didahului tata ruang laut agar tidak terjadi tumpang tindih kepentingan dan merugikan rakyat. Indonesia belum punya aturan tata ruang laut nasional, sementara perda rencana zonasi wilayah pesisir dan pulau-pulau kecil minim. Dekan Fakultas Ekologi Manusia Institut Pertanian Bogor Arif Satria, di Jakarta, kamis (2/10), mengemukakan, tindak lanjut yang mendesak
- Published in Berita
Konsep Tol Laut: Mengurai Benang Kusut Sektor Logistik
Luasnya perairan Indonesia dan masih terbatasnya infrastruktur yang menunjang lancarnya pergerakan arus barang sebenarnya menjadi tantangan bagi penyedia jasa logistik. Saat ini, pada sistem logistik nasional, angkutan jalan berkontribusi 91,25%, kereta api (0,63%), dan penyebrangan 0,99%. Adapun, angkutan laut hanya menyumbang 7,07%, angkutan udara (0,05%), dan angkutan sungai (0,01%). Data tersebut menunjukkan bahwa peran jalur
- Published in Berita