Cikarang Dry Port yang merupakan perpanjangan dari Pelabuhan Tanjung Priok ini terus mengembangkan diri. The President Post diberi kesempatan untuk mengambil gambar dari udara dan melihat pembangunan terkini disana, Jumat (19/8), Cikarang.
Pelebaran Jalur Emplastment dan PLB yang Berjalan
Terlihat dalam gambar bahwa pembangunan jalur emplastment untuk menampung 30 gerbong kereta hampir rampung.
Dalam gambar juga terlihat gudang PLB kapas yang telah berjalan memiliki luas 11,960 m2 dengan kapasitas tampung hingga 1,25 juta ton kapas.
Menanti Double-double Track
Terlihat pada gambar jalur kereta Jakarta-Surabaya, tentunya apabila double-double track telah terbangun maka dapat dipisahkan antara jalur kereta barang dengan penumpang. Saat ini pastinya ada pengaturan giliran dan prioritas penggunaan jalur.
Sumber dan berita selengkapnya:
Salam,
Divisi Informasi