Kadin Indonesia-Visa Kolaborasi Perkuat Literasi Keuangan UMKM
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia dan perusahaan sistem pembayaran digital di dunia, Visa, menandatangani nota kesepahaman (MoU) untuk meningkatkan keterampilan dan literasi keuangan bagi UMKM di Indonesia. “Salah satu kunci untuk membantu UMKM berkembang dan naik kelas yaitu dengan meningkatkan inklusi keuangan digital,” kata Ketua Umum Kadin Indonesia Arsjad Rasjid di Jakarta, Senin (30/1/2023). Ia mengatakan, UMKM memiliki peran penting
- Published in Berita
Tambah Satu PLB Baru, Bea Cukai Dorong Percepatan Arus Logistik di Jawa Timur
VIVA – Dalam upaya memberikan kemudahan arus logistik khususnya di wilayah Jawa Timur, Kantor Wilayah Bea Cukai Jawa Timur I memberikan kemudahan berupa fasilitas pusat logistik berikat (PLB) kepada PT Surya Buana Sentosa (SBS) pada Jumat (27/01). Kepala Kanwil Bea Cukai Jatim I, Untung Basuki mengatakan bahwa fasilitas tersebut diberikan untuk mendukung kegiatan usaha, agar pelaku industri
- Published in Berita
Pemerintah Daerah Diminta Dukung Kelancaran Kendaraan Logistik Angkutan Barang
kaltengtoday.com, Sampit – Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah Muhammad Kurniawan Anwar mendorong Pemda setempat untuk mendukung kelancaran angkutan logistik untuk memasok kebutuhan pokok di daerah. Hal itu bertujuan guna menjaga stabilitas harga di daerah ini. Ia menilai selama ini untuk pemenuhan sejumlah kebutuhan pokok di Kabupaten Kotawaringin Timur masih mengandalkan pasokan
- Published in Berita
Bakal Ada Jalur Kapal Langsung dari Pelabuhan Belawan ke India
Jakarta – PT Pelabuhan Indonesia Persero (Pelindo) bersama konsorsium INA (Indonesia Investment Authority) tengah merancang pengapalan langsung (direct call) dari Pelabuhan Belawan ke sejumlah negara, secara bertahap. Salah satu negara yang sedang dibidik adalah India. India dipilih sebagai salah satu tujuan prioritas karena potensinya yang besar, dan posisinya yang strategis sebagai pintu gerbang Asia Selatan.
- Published in Berita
Pemerintah Berlakukan Kebijakan Larangan Truk Muatan Berlebih, Ketua ALFI Sulselbar: Akan Pengaruhi Harga Barang
HERALDSULSEL.ID, MAKASSAR — Kebijakan larangan operasi truk dengan muatan berlebihan atau Over Dimension Overload (ODOL) mulai direalisasikan 2023 ini. Kebijakan yang dikeluarkan Kementrian Perhubungan (Kemenhub) ini secara perlahan akan diterapkan tahun ini. Pro kontra mulai muncul, khususnya bagi pengusaha dan sektor distribusi dan logistik. Ketua Asosiasi Logistik dan Forwarding Indonesia (ALFI) Sulselbar Syaifuddin Syahrudi, menyebut
- Published in Berita
Menkeu Optimistis Ekonomi Kuartal IV 2022 Tumbuh di Atas 5,3 Persen
JawaPos.com – Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati optimistis pertumbuhan ekonomi kuartal IV-2022 mampu terealisasi di atas 5,3 persen. Sehingga, secara tahunan ekonomi tahun 2022 tetap baik dan tumbuh di atas 5 persen. “Kuartal IV kita prediksi masih akan tumbuh di atas 5,3 (persen). Minggu depan Badan Pusat Statistik (BPS) akan mengeluarkan,” kata Sri Mulyani
- Published in Berita
Terminal Peti Kemas Surabaya Layani Tiga Service Baru Mulai Januari 2023
Terminal Peti Kemas Surabaya (TPS) sebagai anak perusahaan Subholding Pelindo Terminal Peti Kemas (SPTP), kembali memperoleh kepercayaan untuk melayani 3 servis baru di bulan Januari 2023. Servis baru yang pertama adalah China – Malaysia – Indonesia (CMI). Dua service lainnya dioperatori oleh SITC dengan rute Jakarta – Semarang – Surabaya – Laem Chabang – Hochiminh
- Published in Berita
PT Pelni Tambah Dua Kapal Masuk ke Pelabuhan Ambon pada 2023, Begini Penjelasannya
Ambon (ANTARA) – PT Pelni Cabang Ambon menambah dua kapal masuk ke Pelabuhan Ambon pada tahun anggaran 2023 melayani rute pelayaran di kawasan timur Indonesia dengan menyinggahi Pelabuhan Yos Sudarso Ambon. “Dua kapal tersebut yaitu yakni KM Labobar dan KM Tatamailau, Hanya saja pelayaran ke dua kapal itu sesuai jadwal yang ditentukan masuk pelabuhan Ambon
- Published in Berita
Arus Bongkar Muat IPC Terminal Petikemas pada 2022 di Atas Target
Bisnis.com, JAKARTA – IPC Terminal Petikemas atau IPC TPK mencatatkan pertumbuhan kinerja bongkar muat mencapai 2,87 juta twenty foot equilvalent unit (TEUs) sepanjang 2022, atau berada di atas target perusahaan. David P. Sirait, Direktur Utama IPC TPK memaparkan perusahaan mencatatkan kinerja bongkar muat sebesar 2.879.118 twenty foot equilvalent unit (TEUs) sepanjang tahun lalu. Jumlah ini
- Published in Berita
Pembangunan Dermaga Logistik IKN Nusantara Rp 99 Miliar, Tiga Kapal Ponton Bisa Sandar
TRIBUNKALTIM.CO – Pembangunan Ibu Kota Nusantara atau IKN Nusantara, Kalimantan Timur semakin gencar. Untuk mendukung pengiriman logistik pembangunan IKN Nusantara, Pemerintah akan membangun dermaga logistik tambahan. Dinas Perhubungan (Dishub) Penajam Paser Utara (PPU) memastikan bahwa pemerintah pusat akan membangun dermaga logistik dan material penunjang Ibu Kota Nusantara di PPU. Hal itu seperti disampaikan Kepala Dishub PPU Ahmad. Ahmad mengungkapkan bahwa pemerintah pusat dalam hal ini Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan
- Published in Berita