Laba LPEI Tahun 2024 Sebesar 232,5 Miliar
Laba bersih setelah pajak Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI) pada tahun 2024 Rp 232,5 miliar. Pencapaian ini merupakan hasil dari upaya penyehatan yang dilakukan secara konsisten sejak tahun 2020, termasuk proses transformasi yang ditujukan untuk perbaikan proses bisnis dan penguatan di seluruh aspek lembaga. “LPEI terus berupaya meningkatkan pertumbuhan bisnis yang prudent dan berkelanjutan, tercermin dalam pencapaian
- Published in Berita
Pengusaha China Datang, Okupansi Pergudangan Modern Naik 87 Persen pada Kuartal IV 2024
Tingkat okupansi pergudangan modern mencatatkan kenaikan signifikan di kuartal IV 2024. Sejumlah perusahan China menunjukkan minat positif terhadap lahan industri, penyewaan pabrik. Country Head and Head of Logistics & Industrial JLL Indonesia, Farazia Basarah, menuturkan bahwa okupansi hunian pergudangan modern meningkat 87% pada kuartal IV 2024. “Kami mengamati peningkatan kehadiran perusahaan China, menunjukkan minat positif pada pergudangan, pabrik
- Published in Berita
BPS Provinsi Lampung Catat Peningkatan Ekspor Signifikan pada Desember 2024
Provinsi Lampung mencatatkan perkembangan signifikan dalam aktivitas perdagangan luar negeri pada Desember 2024. Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Lampung melaporkan nilai ekspor mencapai US$569,76 juta, meningkat sebesar 14,99 persen dibandingkan bulan sebelumnya dan 53,86 persen dibandingkan Desember 2023. Hal ini diungkapkan oleh Statistisi Ahli Madya BPS Provinsi Lampung, Sapto Rakhmawan dalam rilis Berita Resmi Statistik
- Published in Berita
Pelindo Regional 2 Torehkan Dua Kinerja Positif di Tahun 2024
Menutup tahun 2024 PT Pelabuhan Indonesia (Persero) melalui Pelindo Regional 2 sebagai Badan Usaha Milik Negara di bidang jasa kepelabuhanan dan logistik menunjukkan kinerja positif, di mana secara konsolidasi trend positif itu terdapat pada arus peti kemas dan arus penumpang. Executive Director 2 Pelindo Regional 2, Drajat Sulistyo dalam keterangan persnya kepada awak media hari ini, Senin (20/1/2025)
- Published in Berita
Tujuan Ekspor Maluku Didominasi Tiongkok Periode Januari-November 2024
Ekspor Maluku periode Januari – November 2024 sebesar 58,57 juta dolar Amerika Serikat (AS). Menurut Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Maluku, Maritje Pattiwaellapia, bahwa sepanjang periode tersebut ekspor didominasi oleh Tiongkok dengan andil sekitar 70,93 persen dari total ekspor Maluku. ”Ekspor Maluku ke negara anggota ASEAN sepanjang periode Januari s.d. November 2024, senilai 8,75
- Published in Berita
Ekspor Barang Asal Kalsel Mencapai US$ 1,12 Miliar pada November 2024
Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) melalui Badan Pusat Statistik (BPS) Kalsel merilis ekspor barang asal Kalsel mencapai US$1,12 miliar atau naik 0,89 persen dibanding nilai ekspor Oktober 2024 yang sebesar US$1,11 miliar. Jika dibandingkan dengan nilai ekspor November 2023 yang mencapai US$1,24 miliar, nilai ekspor November 2024 ini turun sebesar 10,02 persen. “Ekspor terbesar Kalsel
- Published in Berita
Ini Lima Negara Tujuan Utama Ekspor melalui Pelabuhan di Kaltara di Oktober 2024
Ekspor asli Kalimantan Utara (Kaltara) dan melalui pelabuhan di Kaltara hingga kini masih terus dilakukan. Berdasarkan catatan Badan Pusat Statistik (BPS) Kaltara, pada Oktober 2024 ekspor melalui pelabuhan di Kaltara mengalami penurunan, sedangkan ekspor asli Kaltara mengalami peningkatan. Kepala BPS Kaltara, Mas’ud Rifai mengatakan, lima negara tujuan utama ekspor melalui pelabuhan di Kaltara pada Oktober 2024 meliputi Cina USD 88,33 juta,
- Published in Berita
Ekspor Provinsi Kalimantan Utara Oktober 2024 Sebesar 216,76 US$
KBRN, Tarakan : Berbicara tentang nilai ekspor melalui Kalimantan Utara, tercatat dari hasil data BPS Kaltara bahwa total ekspor pada bulan Oktober 2024 sebesar 216,76 US$ yang dimana nilai ini mengalami penurunan 38,52% dibanding nilai total ekspor pada bulan September 2024. Mas’ud Rifai merincikan secara jelas berdasarkan kelompok nya melalui rilis berita resmi statistik. “untuk
- Published in Berita
Berkat Kemitraan Strategis, KAI Catat 63 Juta Ton Angkutan Barang pada Januari-November 2024
PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI mengapresiasi mitraan strategis yang telah meningkatkan kinerja angkutan barang hingga mencapai 63.024.131 ton pada periode Januari-November 2024. Angka tersebut meningkat sebesar 9,01 persen dibandingkan periode yang sama pada 2023. Direktur Utama (Dirut) KAI, Didiek Hartantyo menyampaikan, bahwa pencapaian tersebut dapat diraih melalui kemitraan strategis yang telah menjadikan KAI
- Published in Berita
Oktober 2024, Nilai Ekspor di Kalsel Naik 5,92 Persen
Badan Pusat Statistik (BPS) Kalsel merilis ekspor barang asal Kalimantan Selatan mencapai US$ 1,11 miliar atau naik 5,92 persen dibanding nilai ekspor bulan September 2024 yang sebesar US$ 1,05 miliar. barang asal Kalimantan Selatan mencapai US$ 1,11 miliar atau naik 5,92 persen dibanding nilai ekspor bulan September 2024 yang sebesar US$ 1,05 miliar. Jika dibandingkan
- Published in Berita