Perikanan Indonesia Serap 4.680 Ton Ikan Hasil Tangkapan Nelayan hingga Agustus 2024
PT Perikanan Indonesia (Persero) atau Perindo siap untuk terus berkomitmen untuk meningkatkan kesejahteraan nelayan dengan menyerap (off take) hasil tangkapan mereka di seluruh Indonesia. Sebagai satu-satunya BUMN di bidang perikanan, Perikanan Indonesia berperan penting mendorong inklusivitas nelayan dengan melibatkan mereka dalam proses produksi industri perikanan. Langkah ini sesuai dengan amanah Peraturan Pemerintah (PP) No. 99 Tahun 2021
- Published in Berita
Pertumbuhan Ekspor-Impor Kaltim Juli 2024 Melandai, Hasil Tambang Masih Penopang Utama
Nilai ekspor dan impor Kaltim turun pada Juli 2024. Hal itu tercermin dengan nilai ekspor US$2.024,20 juta, atau turun sebesar 7,80. Sementara pada bagian impor yang turun 9,54 persen atau US$362,98 juta dibandingkan dengan Juni 2024. Hal tersebut disampaikan Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Kaltim, Yusniar Juliana dalam berita resmi statistik (BRS) Kaltim, Senin (2/9).
- Published in Berita
Ekspor dan Impor Sumut Meningkat Signifikan pada Juli 2024
BPS mencatat peningkatan signifikan dalam nilai ekspor dan impor di Sumatera Utara (Sumut) naik pada Juli 2024 dibandingkan bulan sebelumnya. Nilai ekspor Sumut mencapai 969,75 juta dolar AS, mengalami kenaikan 12,59 persen dibandingkan bulan sebelumnya. “Namun, jika dibandingkan secara tahunan (year on year), ekspor justru mengalami sedikit penurunan sebesar 0,03 persen,” kata Kepala BPS Sumut Asim Saputra, melansir Antara, Selasa (3/9/2024). Ekspor dari
- Published in Berita
KKP Targetkan 400 UMKM Naik Kelas di Tahun 2024
KBRN, Jakarta: Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menargetkan 400 UMKM pengolahan produk hasil perikanan, dapat naik kelas di tahun 2024. Hal itu diungkapkan Direktur Jenderal Penguatan Daya Saing Produk Kelautan dan Perikanan (Dirjen PDSPKP), Budi Sulistyo. Ia mengatakan, saat ini KKP tengah berkoordinasi dengan pihak terkait lainnya untuk mencapai target tersebut. Setidaknya target capaian untuk
- Published in Berita
Semester I 2024, KAI Sumut Angkut 1,2 Juta Penumpang dan 417 Ribu Barang
PT Kereta Api Indonesia (Persero) Divisi Regional I Sumatera Utara mencatat pada semester I tahun 2024 telah mengangkut sebanyak 1.270.295 penumpang. Jumlah tersebut meningkat 17 persen jika dibandingkan dengan periode yang sama pada semester I tahun 2023 sebanyak 1.087.674 penumpang. Hal itu dikatakan Manager Humas PT KAI Divre I Sumut, Anwar Solikhin, dalam keterangannya Senin
- Published in Berita
Triwulan 2-2024, Transportasi & Pergudangan Tumbuh 9,56 Persen
BANDUNG (BeritaTrans.com) – Founder & CEO Supply Chain Indonesia (SCI), Setijadi menyatakan, sektor logistik terus tumbuh secara konsisten dan berkontribusi penting terhadap pertumbuhan ekonomi Indonesia. Hal ini bisa dilihat dari pertumbuhan dan kontribusi lapangan usaha Transportasi dan Pergudangan terhadap PDB. Walaupun dalam lapangan usaha itu terdapat transportasi penumpang, namun dapat menggambarkan kinerja sektor logistik. Berdasarkan
- Published in Berita
KAI Sumbar Catatkan Peningkatan Angkutan Barang hingga Juli 2024
Padang – PT KAI (Persero) Divre II Sumatra Barat mencatatkan kinerja positif angkutan barang hingga Juli 2024 bila dibandingkan periode yang sama di tahun 2023. Kahumas KAI Divisi Regional II Sumbar, M. As’ad Habibuddin mengatakan, melihat periode Januari – Juli 2024 itu menunjukkan kinerja positif baik pada angkutan penumpang maupun barang. “Khusus untuk angkutan barang,
- Published in Berita
Pelindo Regional 3 Lampaui Target Kinerja Semester Pertama 2024
PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 3 Group mencatat kinerja operasional positif pada semester pertama tahun 2024 ini. Kinerja positif ini didorong oleh berbagai faktor, terutama pertumbuhan signifikan pada segmen jasa pelayanan kapal, petikemas dan penumpang. “Pelindo Regional 3 Group berhasil meningkatkan volume kunjungan kapal dengan ukuran yang lebih besar yaitu dengan total kunjungan sebesar 202,2
- Published in Berita
Airlangga: Total Investasi Pembangunan KEK di Semester I-2024 Capai Rp205 Triliun
Jakarta: Pemerintah mencatat total investasi pembangunan Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) selama enam bulan di tahun ini mencapai Rp205,2 triliun dengan serapan tenaga kerjanya 132.227 orang. Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto mengungkapkan, pemerintah telah membangun 22 Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) di berbagai wilayah di Tanah Air. “Kawasan Ekonomi Khusus ini kita sudah membangun 22 Kawasan Ekonomi semacam ini,
- Published in Berita
Kominfo Targetkan 30 Juta UMKM Adopsi Teknologi Digital pada 2024
Jakarta, InfoPublik – Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) menargetkan 30 juta pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) mengadopsi teknologi digital pada 2024 melalui Program UMKM Level Up. “Di Indonesia telah ada 27 juta UMKM yang mengadopsi teknologi digital, dan kami menargetkan angka ini akan meningkat menjadi 30 juta UMKM pada 2024,” ujar Wakil Menteri Komunikasi
- Published in Berita