Sistem Identifikasi Kapal: 2020, AIS Base Station Bakal Ditambah
Friday, 02 August 2019
by Supply Chain Indonesia
Bisnis.com, BOGOR — Pemerintah berencana menambah jumlah AIS base station sejalan dengan penerapan kewajiban mengaktifkan sistem identifikasi otomatis (AIS) bagi kapal berbendera Indonesia yang berlayar di perairan Indonesia mulai 20 Agustus. Berdasarkan data Direktorat Kenavigasian Ditjen Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan, saat ini baru 40 dari 152 stasiun radio pantai (SROP) yang dilengkapi AIS base station.
- Published in Berita
Tagged under:
AIS Base Station, Berita Logistik, Kapal, Lembaga Konsultasi Logistik, Lembaga Pelatihan Logistik, Lembaga Penelitian Logistik, Lembaga Pengembangan Logistik, Lembaga Pengkajian Logistik, Logistics, LOGISTIK, Logistik Indonesia, Sertifikasi Logistik, Sertifikasi Supply Chain, Supply Chain, Supply Chain Indonesia