20 KEK Jadi Booster Ekonomi Indonesia, Ini Buktinya
Friday, 19 January 2024
by Supply Chain Indonesia
Jakarta, CNBC Indonesia – Sekretaris Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian selaku Plt. Sekretaris Jenderal Dewan Nasional KEK, Susiwijono Moegiarso mengaku optimistis perekonomian Indonesia ke depan di tengah ketidakpastian dan perlambatan ekonomi global. Salah satu indikatornya adalah pertumbuhan ekonomi di kisaran 5% selama 8 kuartal berturut-turut (di masa pandemi dan pasca-pandemi). Hal ini menurutnya menjadi capaian yang luar biasa,
- Published in Berita