Pelindo III Ciptakan MiniCon, Kontainer Mini Solusi Masalah Logistik
Friday, 10 August 2018
by Supply Chain Indonesia
Liputan6.com, Jakarta – PT Pelabuhan Indonesia III (Persero) atau Pelindo III tengah mengembangkan inovasi baru untuk memangkas dweling time di pelabuhan. Inovasi ini berupa kontainer berukuran kecil yang diberi nama miniCon. “Ini merupakan inovasi baru. Disruption. Sebenarnya bukan kontainer yang besar yang akan hilang, tapi bagaimana efisiensi di pelabuhan. Bongkar muat jadi cepat sekali. Akan lebih murah,”
- Published in Berita
Tagged under:
berita, Berita Logistik, BONGKAR MUAT, Ciptakan, distribusi, dwelling time, Konsultasi, kontainer, Lembaga Konsultasi Logistik, Lembaga Pelatihan Logistik, Lembaga Penelitian Logistik, Lembaga Pengembangan Logistik, Lembaga Pengkajian Logistik, Logistics, LOGISTIK, Logistik Indonesia, Masalah, Mini, MiniCon, Operator pelabuhan, Pelabuhan Laut, pelatihan, Pelindo III, Penelitian, pengembangan, Pengkajian, Pergudangan, peti kemas, PT Semen Indonesia Logistik, rantai pasok, Solusi, Supply Chain, Supply Chain Indonesia, transportasi