Pencemaran Lingkungan: Pelabuhan Cirebon Agar Tak Tangani Batu Bara
Thursday, 19 November 2015
by Supply Chain Indonesia
CIREBON – Pelabuhan Cirebon Jawa Barat dinilai sudah tidak cocok digunakan untuk kegiatan bongkar muat batu bara karena lokasinya terlalu dekat dengan pemukiman penduduk. Ketua Forum Ekonomi Cirebon Pangeran Raja Adipati (PRA) Arief Natadiningrat mengatakan Pelabuhan Cirebon yang berlokasi di tengah kota, hanya cocok untuk pelabuhan kapal penumpang, kapal pesiar, kargo barang non curah, kontainer,
- Published in Berita