GMTI: Data Barang Angkutan Domestik Simpang Siur
Wednesday, 09 August 2017
by Supply Chain Indonesia
Bisnis.com, JAKARTA – Akurasi data keluar masuk barang di Indonesia dinilai sangat penting sebagai tolok ukur dalam merealisasikan program pembangunan ekonomi nasional sekaligus ditopang layanan logistik yang efisien. Oleh karena itu, kegiatan perdagangan antarpulau/domestik, khususnya bahan pokok dan barang penting, perlu dihitung, diukur dan dicatat (tally) agar pemerintah memiliki data perdagangan dalam negeri
- Published in Berita