KKP Ciptakan Pelabuhan Perikanan Berbasis Lingkungan
Friday, 06 June 2014
by Supply Chain Indonesia
JAKARTA – Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) terus berupaya untuk menciptakan pelabuhan perikanan yang berbasis lingkungan melalui Eco-Fishing Port. Ini merupakan kerangka pengelolaan pelabuhan untuk mencapai keseimbangan antara nilai lingkungan dan manfaat ekonomi sehingga ada harmonisasi aspek komersial/ekonomi dan lingkungan dalam menunjang pengelolaan yang berkelanjutan. “Penerapan ecoport merupakan langkah yang sistematis untuk membangun dan memelihara
- Published in Berita