Pemanfaatan Teknologi Digital Bikin Efisiensi Logistik
JAKARTA (BeritaTrans.com) – Pemanfaatan teknologi digital termasuk kecerdasan buatan semakin signifikan pemanfaatannya pada sektor logistik. Selain menjadi bikin efisiensi, teknologi juga menjanjikan keandalan yang lebih baik. Pakar Kemaritiman Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya Raja Oloan Saut Gurning menjelaskan, proses digitalisasi memberikan level efisiensi yang faktual walau tidak hanya faktor digitalisasi semata. Pertama, digitalisasi mendorong perubahan
- Published in Berita
Kembangkan Konektifitas Angkutan dan Aksesibilitas Calon Pengguna, KAI Dorong Kerjasama Efisiensi Logistik
JAKARTA (ISL News) – Untuk mendapatkan kinerja pengangkutan kereta api barang yang optimal perlu strategi kolaborasi sinergis dengan penyedia jasa logistik lainnya dalam mengembangkan konektivitas angkutan dan aksesibiltas calon pengguna pada fasilitas logistik perkeretaapian. Kerja sama atau kemitraan antara PT Kereta Api Indonesia (Persero)/KAI dan para mitra antara lain dengan skema joint operation dan joint venture
- Published in Berita
Genjot Efisiensi Logistik, Pemerintah Jajaki Penggunaan Pesawat Kargo Mirip Balon Udara
Bisnis.com, JAKARTA – Indonesia mempertimbangkan kemungkinan penggunaan pesawat kargo yang menggunakan prinsip kerja seperti balon udara untuk meningkatkan efisiensi logistik nasional. Kepala Staf Kepresidenan (KSP), Moeldoko mengatakan, transportasi barang dari satu wilayah ke wilayah lain masih menjadi tantangan bagi Indonesia. Sehingga, pembangunan infrastruktur di sektor transportasi untuk efisiensi logistik masih diperlukan. Selain memperkuat konektivitas, pemerintah
- Published in Berita
Lazada dan KCG Berkolaborasi Tingkatkan Efisiensi Logistik Produk Ritel
JAKARTA (IndoTelko) – Lazada Indonesia, melalui unit usaha logistiknya, Lazada Logistics, dan PT Kurnia Ciptamoda Gemilang (KCG Group), perusahaan retail Indonesia yang menaungi beberapa brand, sepertiCharles & Keith, Pedro, EA7 Emporio Armani, dan Pomelo menjalin kerja sama tata kelola logistik. Dalam kemitraan ini, Lazada Logistics menyediakan fasilitas pergudangan yang mendukung operasional bisnis KCG Group dengan
- Published in Berita
Kadin Kalsel Perjuangkan Peningkatan Konektivitas dan Efisiensi Logistik
Banjarmasin (ANTARA) – Pengurus Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) Provinsi Kalimantan Selatan Saut Natal Samosir memastikan bakal memperjuangkan konektivitas dan efisiensi logistik di provinsi setempat. Samosir yang ikut dikukuhkan menjadi pengurus Kadin Kalsel untuk periode 2023–2027 di Gedung Mahligai Pancasila Banjarmasin, Kamis, menyampaikan akan menjalankan tugas sesuai amanah yang diemban. Pria yang merupakan pemilik
- Published in Berita
Menhub Minta Pelindo Siapkan Hub Buat Dukung Efisiensi Logistik
Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi meminta PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo untuk menjalankan efisiensi logistik. Ia meminta Pelindo berkolaborasi dengan beberapa negara ASEAN untuk meningkatkan nilai tambah pelabuhan menjadi kekuatan logistik dunia. “Sekarang ini dengan dibentuknya Pelindo itu bagian dari efisiensi. Tujuannya kita harus punya hub, karena hub itulah yang membuat efisiensi menjadi
- Published in Berita
ALFI Ingin Aturan PPN Baru Berpengaruh ke Efisiensi Logistik
Bisnis.com, JAKARTA – Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) berharap Peraturan Menteri Keuangan (PMK) No. 71/2022 tentang Pajak Pertambahan Nilai Atas Penyerahan Jasa Kena Pajak Tertentu dapat memberikan kepastian hukum perpajakan terhadap kegiatan logistik di Tanah Air. Ketua Umum DPP ALFI Yukki Nugrahawan Hanafi mengatakan terbitnya aturan perpajakan ini sangat tepat karena biaya logistik di
- Published in Berita
Tingkatkan Efisiensi, Pengusaha Jabar Berharap Punya Banyak Pilihan Layanan Logistik
IDXChannel – Pengusaha yang tergabung dalam Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Jawa Barat mendorong efisiensi logistik nasional untuk mendorong pertumbuhan ekonomi yang lebih baik lagi. Ketua Apindo Jabar, Ning Wahyu Astutik, mengatakan logistik adalah komponen utama bagi para pengusaha. Karena itu, penting bagi pengusaha untuk mendapatkan banyak pilihan atas perusahaan logistik. Pengusaha akan mencari layanan logistik yang terjangkau, namun bagus. “Harapannya, pengusaha
- Published in Berita
SCI: Pelaku Industri, Perlu Susun Strategi Efisiensi Logistik
LOGISTIKNEWS.ID – Selama Semester pertama tahun 2022 (Januari-Juni), Badan Pusat Statistik (BPS) merilis data adanya peningkatan volume barang yang diangkut dengan moda transportasi laut dan kereta. Pada periode itu jumlah barang yang diangkut dengan moda transportasi laut sebanyak 156,3 juta ton atau naik 0,32 persen dibanding periode yang sama tahun 2021. Peningkatan itu terjadi di
- Published in Berita
SCI Sebut Pelaku Industri Harus Bangun Strategi Efisiensi Logistik
JAKARTA (BeritaTrans.com) – Senior Consultant Supply Chain Indonesia (SCI) Joni Gusmali menjelaskan, strategi peningkatan efisiensi biaya logistik dari merampingkan tingkat persediaan, mengoptimalkan jaringan pengiriman secara lebih cerdas, menyediakan proses yang lebih baik, meningkatkan hubungan antara pemasok dan pihak ketiga dengan cara sharing ekonomi dan teknologi, serta digitalisasi. “Perusahaan perlu mempertimbangkan peluang konsolidasi pengiriman, terutama untuk
- Published in Berita
- 1
- 2