Sucofindo-VTP Jalin Kerja Sama Logistik Ekspor Impor
Surabaya, 17 Juli 2019 – PT SUCOFINDO (Persero) bekerja sama dengan PT Varuna Tirta Prakasya (Persero) dalam proses pendistribusian logistik untuk proyek Pusat Logistik Berikat (PLB) di Surabaya, Jawa Timur. “Ini merupakan bentuk kerja sama operasi dalam pengelolaan kegiatan logistik,” kata Direktur Utama PT SUCOFINDO (Persero) Bachder Djohan Buddin saat memberikan sambutan. Perjanjian kerja sama
- Published in Berita
Pengiriman Barang: DHL Express Perbesar Pasar Ekspor Produk UMKM
JAKARTA — Perusahaan penyedia layanan ekspres multinasional DHL Express Indonesia akan fokus menggenjot pengiriman ekspor ketimbang impor untuk mendukung sektor usaha mikro kecil dan menengah. Senior Technical Advisor DHL Express Indonesia Ahmad Mohamad mengatakan strategi itu didukung oleh perkembangan perdagangan elektronik (e-commerce) yang selama ini digarap para pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM).
- Published in Berita
Ada Tambahan Delapan Pelabuhan Terbuka untuk Perdagangan Luar Negeri
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Bertambahnya pelabuhan terbuka untuk perdagangan luar negeri atau ekspor impor akan mempermudah dan biaya ekonomi bagi industri jadi lebih murah. “Kehadiran pelabuhan ekspor impor baru sudah pasti untuk mempermudah ekspor impor,” ujar Kepala Bagian Organisasi dan Hubungan Masyarakat, Kementerian Perhubungan (Kemenhub) Gus Rional, Minggu (13/5). Selain mempermudah, penambahan pelabuhan pun
- Published in Berita
Permudah Ekspor-Impor, KEK KTI Bakal Menggeliat
MerahPutih.com – Investor di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) tidak perlu minta izin pemerintah pusat untuk ekspor dan impor. Hal itu akan diatur dalam peraturan mengenai pendelegasian kewenangan persetujuan impor dan ekspor untuk KEK pada akhir Maret 2018. Wakil Ketua Umum Kadin Indonesia Timur H. Andi Rukman Karumpa menyambut baik rencana pemerintah tersebut. Alasannya, regulasi
- Published in Berita
Taktik Mendag Ramaikan Aktivitas Ekspor-Impor di Pelabuhan Bitung
TEMPO.CO, Jakarta – Menteri Perdagangan (Mendag) Enggartiasto Lukita menyatakan pemerintah saat ini menambah aktivitas ekspor-impor di Pelabuhan Bitung, Sulawesi Utara. Sebelumnya, kegiatan ekspor impor di pelabuhan tersebut hanya dibatasi tiga produk, yakni makanan dan minuman, pakaian jadi, serta barang elektronik. “Saat ini pemerintah pusat telah membuka aktivitas ekspor impor di Pelabuhan Bitung yang sebelumnya
- Published in Berita
Ekspor-Impor Membaik, Realisasi Bongkar Muat Pelindo I Tumbuh 44,78%
Bisnis.com, Medan – Realisasi bongkar muat PT Pelabuhan Indonesia I (Persero) pada semester I/2017 mencapai 27,57 juta ton atau tumbuh hingga 44,78% dibandingkan periode yang sama tahun lalu sebesar 19,05 juta ton. Bambang Eka Cahyana, Direktur Utama Pelindo I mengatakan, peningkatan angka realisasi bongkar muat yang cukup signifikan ini disebabkan peningkatan arus barang ekspor
- Published in Berita
Kinerja Ekspor Impor: Industri Logistik Mulai Bergairah
Ketua Umum Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) Yukki Nugrahawan Hanafi mengatakan memasuki periode bulan ini kinerja ekspor impor meningkat sesuai perkiraan pelaku usaha. Dia memprediksi periode positif itu akan terus berlanjut sampai akhir tahun ini. Faktor pendorongnya adalah harga komoditas yang semakin membaik dan perubahan musim di negara tujuan ekspor. “Juga persiapan
- Published in Berita
Layanan Birokrasi: INSW Ditargetkan Turunkan Dwelling Time
JAKARTA – Pemerintah mengklaim Indonesia National Single Window (INSW) bisa menjadi era baru dalam pelayanan birokrasi untuk dunia usaha, sekaligus memangkas masa tunggu (dwelling time) jelang pelaksanaan Masyarakat Ekonomi Asean 2015. Dalam peluncuran tampilan baru portal online INSW, Rabu (30/9), yang dihadiri sejumlah menteri dan pimpinan lembaga Kabinet Kerja, Satuan Kerja INSW menyatakan telah berhasil
- Published in Berita
Kemerindag Akan Perketat Pengawasan Terhadap Barang Impor
Kementerian Perdagangan akan memperketat pengawasan barang beredar di pasar dalam negeri. Pengawasan itu diberlakukan setelah pemerintah memutuskan untuk menghapus ketentuan Surat Pendaftaran Barang wajib dalam pengimporan dan mengoptimalkan penggunaan Nomor Pendaftaran Barang sebagai alat pengawasan ketertelusuran barang. “Hal-hal yang ingin kita lakukan kedepan adalah pengetatan pengawasan di pasar dan post audit di gudang,” kata Direktur
- Published in Berita
Larangan Impor Jaga Industri Domestik: Pelabuhan Impor Ban Dibatasi
JAKARTA, KOMPAS – Kementerian Perdagangan menerbitkan larangan impor pakaian bekas dan pembatasan impor ban yang hanya diperbolehkan pada pelabuhan internasional. Kedua regulasi itu bertujuan melindungi produk dalam negeri sekaligus upaya meningkatkan ekspor. Direktur Impor Direktorat Jenderal Perdagangan (Kemendag) Thamrin Latuconsina dalam konferensi pers di Jakarta, Senin (13/7), mengatakan, larangan impor pakaian bekas tertuang dalam
- Published in Berita