Inspeksi Barang Ekspor Percepat Dwelling Time
Monday, 16 January 2017
by Supply Chain Indonesia
Bisnis.com, BANDARLAMPUNG-Badan Karantina Kementerian Pertanian melakukan gebrakan untuk mempercepat waktu bongkar muat peti kemas di pelabuhan. Menurut Banun Harpini, Kepala Badan Karantina Pertanian Kementerian Pertanian, di Bandarlampung, akhir pekan ini, dalam sistem Inline Inspection ini, inspeksi terhadap barang ekspor dilakukan sebelum proses pengepakan sehingga administrasi menjelang ekspor bisa dipersingkat hingga 50 persen. “Ke depan Badan
- Published in Berita
Tagged under:
BARANG, BONGKAR MUAT, dermaga, distribusi, dwelling time, Eksporr, Inpeksi, Kapal Barang, Kapal Laut, kontainer, Logistics, LOGISTIK, Logistik Indonesia, Operator pelabuhan, Pelabuhan Laut, pelayaran, Pergudangan, peti kemas, rantai pasok, Supply Chain, Supply Chain Indonesia, transportasi