Greening the Supply Chain: Bagaimana Reverse Logistics Berperan
Wednesday, 29 November 2023
by Supply Chain Indonesia
Oleh: Arkan Muhammad FaizulhaqJunior Consultant | Supply Chain Indonesia Konsep dari Green LogisticsLebih dari empat dekade ini pemerintah fokus pada pembangaunan lingkungan hidup (Anugrah, 2022). Upaya ini semakin mendekati sasaran pembangunan lingkungan hidup yang ditandai dengan kejelasan arah pembangunan, keberadaan instrumen yang jelas, upaya keterlibatan masyarakat, dan pola investasi pemulihan lingkungan dengan pihak terkait yang
- Published in Artikel Green Logistics