Pengusaha Protes Pembatasan Angkutan Barang Saat Libur Idul Adha
Bisnis.com, JAKARTA – Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) menanggapi kebijakan pembatasan angkutan barang selama periode cuti bersama dan libur nasional Idul Adha pada 27-30 Juni 2023. Ketua Umum DPP Aptrindo, Gemilang Tarigan, mengatakan pembatasan ini merupakan yang ketiga kalinya dilakukan pemerintah pada 2023. Sebelumnya, pemerintah juga memberlakukan kebijakan serupa pada masa libur Lebaran dan Waisak.
- Published in Berita
Pembatasan Operasional Angkutan Barang Jelang Idul Adha mulai 31 Agustus 2017
JAKARTA (BeritaTrans.com) – Mendukung kelancaran arus lalu lintas pada saat libur panjang Hari Raya Idul Adha Tahun 2017/1438 H, Kementerian Perhubungan melalui Direktorat Jenderal Perhubungan Darat telah mengeluarkan surat edaran tentang pengaturan lalu lintas dan pembatasan operasional. Pembatasan dilakukan terhadap tiga jenis kendaraan angkutan barang diantaranya kendaraan bahan bangunan, kereta tempelan atau kereta gandengan,
- Published in Berita