Bappenas Gandeng Jerman Percepat Ekosistem Industri Hijau
Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Bappenas menjalin kerja sama dengan perusahaan asal Jerman, Deutsche Gesellschaft fur Internationale Zusammenarbeit (GIZ) untuk mengembangkan ekosistem industri hijau di Indonesia. Kedua lembaga mengembangkan ekosistem industri hijau melalui pembangunan kapasitas kewirausahaan dalam bentuk akselerasi bisnis dan kolaborasi. Taufiq Hidayat Putra, Direktur Ketenagalistrikan Telekomunikasi dan Informatika Kementerian PPN/Bappenas menjelaskan kegiatan yang bertajuk Greentech
- Published in Berita
Terapkan Industri Hijau, Pakar: Bisa Tingkatkan Daya Saing PHE di Masa Depan
INDOPOS.CO.ID – Pakar Ekonomi Lingkungan Institut Pertanian Bogor (IPB) University Aceng Hidayat menilai positif penerapan industri hijau PT Pertamina Hulu Energi (PHE) sebagai Subholding Upstream PT Pertamina (Persero). Dengan mengimplementasikan industri hijau, di antaranya melalui langkah-langkah dekarbonisasi, akan semakin meningkatkan daya saing PHE di masa mendatang. “Ya (meningkatkan daya saing PHE). Karena saat ini permintaan
- Published in Berita
Disperindag Babel Dorong Industri Hijau untuk Turunkan Emisi dan Limbah
BANGKAPOS.COM, BANGKA – Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Bangka Belitung (Babel), mendorong sejumlah perusahaan di Babel menerapkan industri hijau dalam upaya mencegah emisi dan limbah Industri. Kabid Bidang Pengendalian dan Fasilitasi Usaha Industri, Disperindag Babel, Supianto mengatakan, industri hijau merupakan kebijakan sektor industri yang mengutamakan upaya efisiensi dan efektivitas penggunaan sumber daya secara berkelanjutan. “Sehingga pembangunan
- Published in Berita
Jokowi Sebut Kalimantan Industrial Park Akan Jadi Kawasan Industri Hijau Terbesar di Dunia
JAKARTA, KOMPAS.com – Presiden Joko Widodo mengunjungi Kalimantan Industrial Park Indonesia (KIPI) yang berada di Kabupaten Bulungan, Kalimantan Utara (Kaltara) pada Selasa (28/2/2023). Menurut Presiden, KIPI akan menjadi kawasan industri hijau (green industrial park) terbesar di dunia. “Ini adalah green industrial park yang terbesar di dunia dan inilah masa depan Indonesia. Masa depan Indonesia ada
- Published in Berita
Mendorong Pengembangan Industri Hijau di Kaltara
TANJUNG SELOR, Koran Kaltara – Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara) terus menjadi sorotan terkait megaproyek kawasan industri hijau di Tanah Kuning – Mangkupadi Kabupaten Bulungan. Kegiatan yang juga berhubungan pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) itu, disebut telah menjadi bagian dari Proyek Strategis Nasional (PSN). Pihak Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves), terus mendorong agar progres
- Published in Berita