Jasa Marga Larang Angkutan Berat Berlebih di Jalan Tol
JAKARTA (beritatrans.com) — PT Jasa Marga (Persero) Tbk memastikan akan melarang segala jenis angkutan berat berlebih melintas di jalan tol milik mereka mulai awal Juli tahun 2014, selain untuk meningkatkan pelayanan, juga mendidik masyarakat akan pentingnya kepatuhan terhadap ketentuan Muatan Sumbu Terberat (MST) 10 ton. “Salah satu masukan strategis dari temu pelanggan hari ini adalah
- Published in Berita
Standar Layanan Tol Meragukan
Kehadiran instansi khusus dalam penyelenggaraan jalan tol di Indonesia sejatinya sudah muncul sejak 2005 silam. Harapannya instansi yang bernama Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) ini mampu menyelenggarakan pembangunan, pengusahaan, serta pengelolaan jalan tol secara luas. Salah satu produk pengawasan yang dihasilkan dalam penyelenggaraan jalan tol adalah penilaian standar pelayanan minimum (SPM) jalan tol. Instrumen pengawasan
- Published in Berita