Jembatan Timbang: Areal Terbatas, Jembatan Timbang di Jateng Tak Ideal
Anggota DPRD Jateng menyatakan keberadaan sebagain besar jembatan timbang belum memenuhi syarat ideal, karena luas arealnya masih terbatas. Menurut Wakil Ketua Komisi D DPRD Jateng, Sasmito, dari 16 jembatan timbang yang di Jateng hanya beberapa saja yang memenuhi persyaratan. “Dengann kondisi ini jembatan timbang belum bisa menjadi pengontrol kelebihan muatan angkutan di jalan raya,” katanya
- Published in Berita
Pengoperasian Jembatan Timbang Tidak Jelas Ditengah Darurat Angkutan Batu Bara
Jembatan timbang milik Unit Pelaksana Penimbangan Kendaraan Bermotor (UPPKB) Kabupaten Paser di Desa Rangan, Kecamatan Kuaro yang rampung dibangun pada 2023 hingga kini pengoperasiannya tidak jelas. Unit kerja di bawah Kementerian Perhubungan (Kemenhub) RI yang bertugas untuk pengawasan muatan barang, dengan alat penimbangan yang dipasang untuk meminimalisir pelanggaran kendaraan yang muatannya melebihi kapasitas ini, nyatanya
- Published in Berita
Kemenhub Bangun Jembatan Timbang di Kabupaten Mukomuko untuk Lindungi Jalan dari Kendaraan ODOL
Mukomuko – Kementerian Perhubungan (Kemenhub) akan membangun jembatan timbang di Kabupaten Mukomuko, Provinsi Bengkulu. Langkah ini diambil sebagai upaya untuk melindungi jalan dari kendaraan yang melanggar batas tonase, khususnya di wilayah perbatasan dengan Provinsi Sumatera Barat. Kepala Balai Pengelola Transportasi Darat (BPTD) Kelas III Bengkulu, Taufik Erfin, mengungkapkan hal tersebut saat melakukan kunjungan kerja ke Pemerintah
- Published in Berita
Jembatan Timbang di Kabupaten Paser Ditergetkan Selesai Akhir Tahun
Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Paser menargetkan pembangunan jembatan timbang di Kecamatan Kuaro ditargetkan selesai akhir tahun 2023. “Jadi ditargetkan selesai akhir tahun sehingga awal tahun 2024 sudah bisa dioperasikan,” kata Kepala Dushub Paser Inayatullah, di Tanah Grogot, Selasa (5/9). Ia menyebutkan saat ini pembangunan jembatan timbang sudah masuk tahap finalisasi dengan membuat lapangan parkir dan jembatan timbang. Dia berharap
- Published in Berita
Perusahaan Asal Yogya Manfaatkan IoT Buat Jembatan Timbang Otomatis
Krjogja.com – YOGYA – Dalam industri batching plant, ketepatan dan akurasi dalam mengukur dan mencatat data muatan sangatlah krusial. Proses batching yang tepat dan akurat adalah faktor utama untuk menghasilkan campuran beton berkualitas tinggi. Namun, seringkali perusahaan batching plant menghadapi tantangan dalam memastikan akurasi data muatan yang konsisten. Proses manual dalam melakukan pengukuran berpotensi menyebabkan
- Published in Berita
Roadmap ODOL Diminta Perhatikan Persoalan Jembatan Timbang
Warta Ekonomi, Jakarta – Jembatan timbang merupakan salah satu permasalahan yang perlu masuk dalam bahasan roadmap Zero Overdimension Overloaded (ODOL). Kesiapan infrastuktur tersebut menjadi poin penting dalam penerapan Zero ODOL yang baik dan benar. Permasalahan klasik yang kerap menghantui persoalan terkait ODOL adalah pungutan liar di jembatan timbang. Hasil Kajian “Zero ODOL – Membangun Kebijakan
- Published in Berita
Dishub Paser Sebut Jembatan Timbang di Kuaro Sudah Berfungsi Akhir 2023
TANA PASER – Jembatan timbang berkapasitas 50 ton di Desa Rangan, Kecamatan Kuaro diperkiraan berfungsi maksimal, akhir tahun 2023. Pembangunan jembatan timbang tersebut sebelumnya sempat tertunda pada 2021 lalu disebabkan anggaran yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) ini dipangkas untuk penanganan pandemi Covid-19. Kabid Lalu lintas, Dinas Perhubungan Kabupaten Paser, Muhammad Idris,
- Published in Berita
Pengelola Tol Sediakan Jembatan Timbang Awasi Kendaraan Odol
Bandar Lampung (Lampost.co) — Direktur Operasi III Hutama Karya, Koentjoro mengatakan pihaknya memfasilitasi alat timbang untuk kendaraan yang melintas di Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS), terlebih per hari ini, 17 April 2023 ada pembatasan kendaraan logistik melintas selama periode mudik. Disediakannya jembatan timbang untuk mengetahui kendaraan yang melintas memiliki tekanan ganda di atas 10 ton
- Published in Berita
Truk Barang Kini Tak Bisa Kelabui Jembatan Timbang di Indramayu
Indramayu – Unit Pelaksana Penimbangan Kendaraan Bermotor (UPPKB) Losarang, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat memasang teknologi aplikasi pengintai Lalu Lintas Harian Rata-rata (App LHR). Selain bisa menghitung jumlah kendaraan bermotor, aplikasi ini juga mampu mendeteksi angkutan barang yang melanggar. Sesuai namanya, aplikasi LHR secara real-time menghitung jumlah kendaraan yang melintasi jalur pantura dari arah Jakarta menuju
- Published in Berita
Berantas ODOL, Jembatan Timbang Segera Dibangun di Pasaman Barat
Bisnis.com, PASAMAN BARAT – Pemerintah Kabupaten Pasaman, Sumatra Barat, telah mempersiapkan lahan seluas 9.000 meter untuk kawasan pembangunan Unit Pelaksana Penimbangan Kendaraan Bermotor (UPPKB) atau Jembatan Timbang di Basecamp, Kecamatan Kinali. Wakil Bupati Pasaman Barat Risnawanto mengatakan lahan seluas 9.000 meter itu telah dipastikan bakal dibangun jembatan timbang setelah dilakukan survei bersama Balai Pengelola Transportasi
- Published in Berita