Optimalisasi Gas Alam, 12 Kawasan Industri Dibangun hingga 2031
JawaPos.com – Pemerintah Provinsi Jawa Timur (Pemprov Jatim) berupaya menggenjot ekonomi. Salah satu caranya melalui investasi. Untuk menarik investor, pemprov menegaskan bahwa harus ada kepastian infrastruktur pendukung seperti suplai energi. Wakil Gubernur (Wagub) Jatim Emil Elestianto Dardak menyatakan, ekonomi Jatim mulai stabil dalam setahun terakhir. Buktinya, pertumbuhan ekonomi kuartal kedua mencapai 5,74 persen. “Kami menjadi provinsi
- Published in Berita
Menperin: Kawasan Industri Generasi Keempat Dorong Pertumbuhan Industri
KONTAN.CO.ID – Kementerian Perindustrian (Kemenperin) terus mendorong kawasan industri sebagai pendukung pertumbuhan sektor industri serta berkontribusi pada peningkatan investasi. Untuk mengakselerasi pengembangan sekaligus meningkatkan produktivitas kawasan industri, Kemenperin mengambil langkah-langkah seperti akselerasi penerapan Smart Eco Industrial Park atau yang disebut kawasan industri generasi keempat. “Jumlah kawasan industri yang beroperasi di Indonesia hingga Juli 2022 adalah 138
- Published in Berita
Integrasikan Moda Transportasi Jakarta dan Kawasan Industri di Jabar, Erick Thohir Beberkan Skenarionya
JAKARTA – Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir buka-bukaan soal rencana pemerintah mengintegrasikan sejumlah moda transportasi di Jakarta dan kawasan industri di Jawa Barat (Jabar). Moda transportasi tersebut mencakup Mass Rapid Transit (MRT), Light Rail Transit (LRT), Kereta Cepat Jakarta-Bandung (KCJB), Commuter Line. Sedangkan kawasan industri terdiri dari Kawasan Industri Terpadu (KIT), Pelabuhan
- Published in Berita
Lazada Logistics Bantu Operasional UMKM Lebih Efisien, Bagaimana Caranya?
JAKARTA, KOMPAS.com – Lazada Indonesia (Lazada) mengembangkan jaringan dan infrastruktur logistiknya di Indonesia melalui unit bisnis Lazada Logistics. Tujuan utamanya adalah penguatan ekosistem logistik Indonesia dan mendukung operasional UMKM. SVP Logistik Lazada Indonesia Adiputra Wiharja mengatakan, Lazada Logistics sejalan dengan misi pemerintah memperkuat sistem logistik guna meningkatkan akses terhadap barang serta turut berdampak pada pemerataan harga.
- Published in Berita
Kemenperin Dorong Kawasan Industri Dukung Pertumbuhan Manufaktur
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Kementerian Perindustrian konsisten mendorong kawasan industri sebagai pendukung pertumbuhan sektor manufaktur serta berkontribusi pada peningkatan investasi. Untuk mengakselerasi pengembangan sekaligus meningkatkan produktivitas kawasan industri, Kemenperin mengambil langkah-langkah seperti akselerasi penerapan smart eco industrial park atau yang disebut kawasan industri generasi keempat. “Jumlah kawasan industri yang beroperasi di Indonesia hingga Juli 2022 adalah 138 perusahaan,”ujar Menteri
- Published in Berita
Pemerintah Bangun Kawasan Industri Subang, Terkoneksi dengan Patimban
Pemerintah akan segera membangun kawasan industri di Kabupate Subang. Jawa Barat. Kawasan industri tersebut akan terhubung ke pusat logistik Pelabuha Patimban dan Bandara Kertajati. “Kami juga baru saja ditugaskan kawasan industri Subang, ” kata Menteri Badan Usaha Milik Negara, Erick Thohir, setelah menemui Presiden joko Widodo di Istana Negara, Jakarta, Rabu (24/5). Dia mengatakan bahwa,
- Published in Berita
Intiland Development (DILD) Perkuat Bisnis Kawasan Industri di Batang Jawa Tengah
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. PT Intiland Development, Tbk. (DILD) kian memperkuat lini bisnis kawasan industri. Lewat proyek Batang Industrial Park (BIP), DILD mencatat telah ada empat perusahaan yang berkomitmen masuk ke kawasan industri di Batang, Jawa Tengah tersebut. Direktur Pengelolaan Modal dan Investasi Intiland Archied Noto Pradono mengatakan, salah satu dari empat perusahaan tersebut adalah PT
- Published in Berita
Dianggap Kawasan Industri Baik, SIER Mulai Dilirik Pemkab PPU Kaltim
Warta Ekonomi, Surabaya –PT Surabaya Industrial Estate Rungkut (SIER) menjadi percontohan sebagai perusahaan dalam mengelola dan mengembangkan kawasan industri yang baik di daerah. Hal itu dilirik oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Panajam Paser Utara (PPU) Kaltim yang datang langsung ke perusahaan yang berada dikawasan industri Rungkut, Surabaya itu, kemarin. Pelaksana Tugas (Plt) Bupati PPU Hamdam mengatakan,
- Published in Berita
Karawang Berpotensi Jadi Kota Industri, Pengamat Dorong Pembangunan CBD
Bisnis.com, JAKARTA – Karawang dinilai memiliki prospek cemerlang untuk bertransformasi dari kawasan industri menjadi kota industri. Tetapi, hal tersebut perlu didorong dengan pembangunan kawasan Central Business District (CBD) sebagai pemantik. Pengamat Tata Kota dari Universitas Trisakti Yayat Supriatna meyakini Karawang dapat membangun CBD lewat kerja sama dengan sejumlah pemangku kepentingan, dalam hal ini termasuk pengembang.
- Published in Berita
Kawasan Industri jadi Momentum Percepatan Pembangunan
TANJUNG SELOR, Koran Kaltara – Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Setprov Kaltara, Datu Iqra Ramadhan S.Sos, M.Si memimpin apel gabungan di lingkungan Aparatur Sipil Negara (ASN), Senin (1/8/2022). Dalam amanatnya, Datu Iqra menyampaikan arahan gubernur tentang mendukung Kawasan Industri dan Pelabuhan Internasional (KIPI) di Tanah Kuning – Mangkupadi. “Menindaklanjuti arahan Gubernur Kalimantan Utara dalam
- Published in Berita