Transportasi: Ekspor dari Papua Langsung ke Tujuan
Monday, 11 April 2016
by Supply Chain Indonesia
JAKARTA, KOMPAS – Gubernur Papua Lukas Enembe bersama Direktur Utama Pelindo IV Doso Agung melepas pelayaran langsung (direct call) ekspor perdana dari Papua menuju negara tujuan ekspor Tiongkok dengan memberangkatkan 40 peti kemas komoditas kayu olahan. Pelaksanaan ekspor langsung ke negara Tiongkok di Pelabuhan Jayapura, Sabtu (9/4), telah dapat dilakukan setelah Pemerintah Provinsi Papua menggandeng
- Published in Berita
Tagged under:
BLU, BONGKAR MUAT, dermaga, distribusi, dwelling time, Kapal Barang, Kapal Laut, Kayu, kontainer, Logistics, LOGISTIK, Logistik Indonesia, Operator pelabuhan, Papua, Pelabuhan Laut, Pelabuhan Ternak, pelayaran, Pergudangan, peti kemas, rantai pasok, Supply Chain, Supply Chain Indonesia, Terminal Handling Charge, transportasi