Sembcorp Akan Bangun Dua Kawasan Industri di Batam, Salah Satunya di KEK Tanjung Sauh
Batam – Salah satu perusahaan top di Singapura, Sembcorp Industries akan mengembangkan dua kawasan industri rendah karbon di Batam. Mereka menggandeng pengembang besar di Batam, Panbil Group. Proyek tersebut akan dibagi menjadi dua, dan salah satunya berada di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Tanjung Sauh. Kedua perusahaan sudah menandatangani nota kesepahaman (MoU), 1 Agustus 2024 kemarin.
- Published in Berita
Dewan Nasional KEK Bahas Lebih Lanjut Usulan Pembentukan KEK Tanjung Sauh
MC Pemko Batam – Sekretariat Jenderal Dewan Nasional Kawasan Ekonomi Khusus mengundang Wali Kota Batam, Muhammad Rudi dengan agenda Usulan pembentukan Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Tanjung Sauh, Senin (11/09/2023) di Loka Kertagama, Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian, Jl. Lapangan Banteng Timur No. 2 – 4, Jakarta Pusat. Dalam hal itu Wali Kota Batam, Muhammad Rudi diwakilkan oleh
- Published in Berita