PNBP Kemhub akan Direvisi karena Dinilai Memberatkan Industri Transportasi
Thursday, 20 October 2016
by Supply Chain Indonesia
JAKARTA (BeritaTrans.com)–Kementerian Koordinator bidang Perekonomian sedang menyiapkan paket kebijakan ekonomi untuk mempercepat implementasi enam aspek yang terangkum dalam buku biru (blueprint) perbaikan sistem logistik dan rantai suplai nasional. Paket kebijakan khusus logistik yang rencananya akan diterbitkan tahun ini mencakup antara lain revisi Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) Kementerian Perhubungan (Kemhub) yang dinilai memberatkan industri transportasi
- Published in Berita