Lewat Industri E-Commerce, UMKM Lebih Mudah Go Digital
Monday, 11 September 2023
by Supply Chain Indonesia
Liputan6.com, Jakarta Ekonomi digital di Indonesia menunjukan potensi yang besar. Hal ini sejalan dengan semangat Gerakan Nasional (Gernas) Bangga Buatan Indonesia (BBI) yang diresmikan Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo pada Mei 2020 lalu. Pemerintah terus mendukung transformasi digital Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) serta mengajak masyarakat untuk bangga dan membeli produk lokal, salah satunya lewat industri e-commerce. Pada
- Published in Berita