Laba LPEI Tahun 2024 Sebesar 232,5 Miliar
Thursday, 13 February 2025
by Supply Chain Indonesia
Laba bersih setelah pajak Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI) pada tahun 2024 Rp 232,5 miliar. Pencapaian ini merupakan hasil dari upaya penyehatan yang dilakukan secara konsisten sejak tahun 2020, termasuk proses transformasi yang ditujukan untuk perbaikan proses bisnis dan penguatan di seluruh aspek lembaga. “LPEI terus berupaya meningkatkan pertumbuhan bisnis yang prudent dan berkelanjutan, tercermin dalam pencapaian
- Published in Berita