Tumbuh Tujuh Persen, Angkutan Barang KAI Catat Lonjakan di Semester I 2024
RadarBanyuwangi.id – PT Kereta Api Indonesia (KAI) menunjukkan kinerja gemilang di sektor angkutan barang selama Semester I 2024 dengan mencatat pengangkutan sebesar 32.872.889 ton. Angka ini menandakan peningkatan sebesar 7 persen dibandingkan periode yang sama pada tahun sebelumnya, yang mencapai 30.726.894 ton. “Lonjakan ini didorong oleh penambahan frekuensi perjalanan dan rute, serta peningkatan jumlah gerbong dalam
- Published in Berita
Pelni Logistik Pastikan Sarpras Siap untuk Hadapi Lonjakan Pengiriman 20 Persen Ramadan-Lebaran
Pelni Logistik melalui PT PBM Sarana Bandar Nasional memastikan sarana dan prasarana siap untuk menghadapi lonjakan pengiriman selama Ramadan hingga Lebaran sebesar 20 persen. Edward Tobing Direktur Utama PT PBM Sarana Bandar Nasional menyebut, hampir semua kapal penuh muatan sejak menginjak Ramadan. “Lebih tinggi dari normal, bahkan barang kebutuhan permintaan itu gak semua terpenuhi, karena
- Published in Berita
Ramadan Mendorong Belanja Online, Logistik Siap Antisipasi Lonjakan
Bisnis logistik selalu meraih momentum pada Ramadan. Semakin potensial di tengah kemudahan masyarakat berbelanja melalui platform daring untuk memenuhi kebutuhan sendiri maupun mengirimkan hadiah untuk orang terkasih. Para penyedia jasa logistik optimis terjadinya pertumbuhan khususnya pada momen high season termasuk Ramadan dan Idulfitri. “Jumlah kiriman diharapkan dapat meningkat hingga lebih dari 30 persen secara nasional seperti tahun-tahun sebelumnya,”
- Published in Berita
Begini Strategi JNE Antisipasi Lonjakan Pengiriman Barang saat Ramadan-Lebaran 2024
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE) berharap, volume pengiriman barang meningkat sekitar 20%-30% secara nasional saat momen Ramadan dan Lebaran 2024. Media Communication Head Dept JNE, Kurnia Nugraha mengatakan, JNE telah melakukan berbagai antisipasi dan persiapan dari sisi operasional sejak jauh hari sebelum momen Ramadan dan Idul Fitri tiba. Dari sisi distribusi, JNE
- Published in Berita
Supply Chain Indonesia Gagas 10 Elemen Reformasi Struktur Logistik Nasional
JAKARTA (ISL News) – Hasil kajian Bappenas menunjukkan biaya logistik nasional (domestik) sebesar 14,1 persen dan biaya logistik ekspor sebesar 8,98 persen terhadap harga barang. Sasaran biaya logistik tahun 2045 sebesar 9,0 persen terhadap PDB. Sementara, ekonomi Indonesia diharapkan tumbuh rata-rata 6-7 persen pada tahun 2045 dengan salah satu arah dalam transformasi ekonomi untuk Indonesia Emas
- Published in Berita
Pelabuhan Cirebon Diprediksi Alami Lonjakan Logistik
Citrust.id – Pelabuhan Cirebon diprediksi bakal alami lonjakan logistik dengan adanya Tol Cisumdawu, dibukanya Bandara Kertajati, serta beroperasinya Pelabuhan Patimban. Hal itu dikemukakan Kepala Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Cirebon, Chaerul Awaluddin, usai Ngobeng Bareng Pelabuhan Cirebon Mendukung Rebana Metropolitan, Selasa (26/9/2023). Oleh karena itu, potensi yang ada harus dapat ditangkap semaksimal mungkin dan perlu
- Published in Berita
J&T Express Antisipasi Lonjakan Pengiriman di Ramadhan
JAKARTA (IndoTelko) – Penyedia layanan logistik J&T Express mulai mengantisipasi lonjakan pengiriman sebagai dampak peningkatan transaksi penjualan online yang cukup tajam selama Ramadhan. Dikutip dari data perusahaan teknologi pemasaran niaga Criteo, terjadi peningkatan penjualan sebesar 24-25% selama ramadhan dibanding bulan sebelumnya. J&T Express sebagai perusahaan jasa pengiriman ekspres yang fokus pada bisnis e-Commerce di Indonesia
- Published in Berita
Antisipasi Lonjakan Kenaikan Barang, Pelindo Rehabilitasi Pelabuhan Jayapura
Guna mengantisipasi arus masuk barang terus meningkat, PT Pelindo Cabang Jayapura berencana merehab atau memperluas pelabuhan laut. General Manager Of Jayapura Branch Jusuf Junus di Jayapura, Selasa (15 April 2015), mengemukakan pelebaran pelabuhan itu dikarenakan tingkat arus masuk keluarnya barang di pelabuhan Jayapura terus meningkat. “Barang yang masuk di atas 90 persen semua
- Published in Berita
Marga Mandalasakti Antisipasi Lonjakan Kendaraan Tol Jakarta-Merak
Bisnis.com, JAKARTA-PT Marga Mandalasakti (MMS), pengelola jalan tol Tangerang-Merak, akan mengoptimalkan fasilitas dan layanan jalan tol untuk mengantisipasi lonjakan arus kendaraan yang akan terjadi pada libur Natal dan Tahun Baru. Kepala Divisi Hukum dan Humas MMS Nur Indah Permanasari mengatakan trafik lalu lintas pada puncak libur Natal dan tahun baru diperkirakan tumbuh dari rata-rata 128.000
- Published in Berita