BI Dorong Sektor Perikanan Topang Perekonomian Maluku
KBRN,Ambon: Kantor Perwakilan Bank Indonesia (KPw BI) Provinsi Maluku menilai, sektor perikanan Maluku memiliki peran yang besar dalam perekonomian. Kepala KPw BI Provinsi Maluku, Rawindra Ardiansah menegaskan, pihaknya akan terus mendorong peningkatan produktivitas sektor perikanan Maluku melalui implementasi strategi yang tepat. Untuk mempertemukan pihak-pihak yang berkepentingan secara intensif, BI Maluku menggelar Diseminasi Laporan Perekonomian Provinsi (LPP) Maluku
- Published in Berita
KKP Dorong Maluku sebagai Pusat Distribusi Daerah Perikanan
AMBON, Bisnistoday – Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) beserta para mitra mendorong Provinsi Maluku sebagai pusat distribusi daerah perikanan. Hal ini dilatarbelakangi letak geografis Maluku yang menawarkan keunggulan logistik, karena terletak di tengah-tengah daerah penangkapan ikan utama dan pasar regional, sehingga kawasan ini berfungsi sebagai pusat distribusi perikanan yang ideal. Lokasi ini memiliki akses yang
- Published in Berita
April 2024, Ekspor Maluku Turun 68,34 Persen Sedangkan Impor Naik
Ambon, Tribun Maluku: Ekspor Maluku bulan April 2024 mencapai US$ 1,79 juta atau turun sekitar 68,34 persen dibandingkan Maret 2024. Secara kumulatif, nilai ekspor Januari sampai April 2023 sebesar US$ 16,65 juta atau mengalami penurunan sekitar 3,61 persen dibandingkan periode yang sama tahun 2023,” kata Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Maluku, Maritje Pattiwaellapia, S.E,. M.Si.
- Published in Berita
Polda Maluku Dukung Program Transformasi Tata Kelola Perikanan KKP
Ambon (ANTARA) – Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Maluku, Irjen Pol Lotharia Latif, mendukung program transformasi tata kelola perikanan Nasional yang dicanangkan oleh Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) di provinsi itu. “Polda Maluku mendukung sepenuhnya kebijakan yang dicanangkan Menteri Kelautan dan Perikanan di Maluku, khususnya di Kota Tual dan Aru, sehingga dapat semakin berkembang dan memberikan
- Published in Berita
Ekspor Perikanan Maluku Capai 60 Juta Dolar pada 2023
Ambon (ANTARA) – Balai Pengawasan dan Pengendalian Mutu dan Hasil Kelautan dan Perikanan (BP2MHKP) Ambon menyebutkan bahwa nilai ekspor perikanan Maluku tembus hingga 60 juta dolar AS sepanjang 2023 “Nilai ekspor komoditas perikanan Maluku dari Januari sampai Desember 2023 sebesar 60.024.535 dolar AS,” ucap Kepala BP2MHKP Ambon Hatta Arisandi di Ambon, Kamis. Dari angka tersebut Hatta menjelaskan
- Published in Berita
BPS: Ekspor Maluku September 2023 Naik Signifikan Ditopang Sektor Nonmigas
Ambon (ANTARA) – Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Maluku mencatat ekspor provinsi itu pada September 2023 mengalami kenaikan signifikan ditopang sektor nonmigas dengan kenaikan hingga 561 persen dibandingkan Agustus 2023. “Pada September 2023 ekspor Maluku men 6,48 juta dolar AS atau naik sebesar 561,28 persen dibanding Agustus 2023 yang hanya 0,98 juta dolar AS,” kata
- Published in Berita
Bea Cukai Ambon Berikan Layanan Optimal untuk Dorong Ekspor di Wilayah Maluku
VIVA – Ekspor dari wilayah Maluku terus meningkat setelah banyak pelaku usaha mendapatkan asistensi dari Bea Cukai yang juga dilakukan secara sinergi dengan pemerintah daerah di sana. Pelayanan ekspor yang secara optimal diberikan oleh Bea Cukai Ambon juga mendorong laju ekspor dari Maluku. Sepanjang libur Iduladha, Bea Cukai Ambon tetap memberikan pelayanan ekspor bagi pelaku usaha di
- Published in Berita
Nilai Ekspor Perikanan Maluku Periode Januari – Mei 2023 Naik 70,60 Persen
AMBON, TRIBUNAMBON.COM – Ekspor Komoditi Perikanan Maluku dari Januari sampai dengan Mei 2023 menunjukkan trend peningkatan yang signifikan dibanding 2022. Kepala Balai Karantina Ikan dan Pengendalian Mutu Ambon, Hatta Arisandi menjelaskan, adanya peningkatan dari sisi volume komoditi perikanan yang diekspor dari Maluku. Hal ini turut berdampak pada nilai ekspor. Nilai ekspor komoditi perikanan Maluku pada periode Januari hingga Mei 2023 sebesar USD 28.215.329 jika dibandingkan dengan periode 2022 sebesar
- Published in Berita
Pangkas Harga Komoditas di Maluku, Jokowi Anggarkan Tol Laut Rp 1,28 T
Kementerian Perhubungan atau Kemenhub menyatakan telah berhasil menurunkan sebagian harga komoditas di bagian timur Indonesia dengan program Tol Laut. Adapun, dua provinsi yang mendapat perhatian khusus dari Kemenhub adalah Maluku dan Maluku Utara. Direktur Jenderal Perhubungan Laut Kemenhub Arif Toha mengatakan, Maluku dan Maluku Utara telah dilalui oleh 10 trayek tol laut yang menyinggahi 20
- Published in Berita
Gubernur Luncurkan Aplikasi Baru Disperindag Genjot Sektor Ekspor Maluku
TERASMALUKU.COM,AMBON-Gubernur Maluku, Said Assagaff, meluncurkan aplikasi pelayanan publik early information system milik Dinas Perindustrian Dan Perdaganggan Provinsi Maluku yang berlangsung di halaman Disperindag Selasa, (27/11/2018). Aplikasi ini memungkinkan pengiriman berkas secara cepat tanpa harus menunggu di kantor. Saat peluncuran dijelaskan, aplikasi itu digunakan oleh masyarakat yang ingin memasukan barkas terkait usaha perdagangan maupun ekspor impor. Cukup
- Published in Berita