Sumatra Butuh Kereta Barang untuk Naikkan Daya Saing
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Direktur Eksekutif Institute for Development of Economics and Finance (INDEF), Tauhid Ahmad mengatakan, Pulau Sumatra membutuhkan kereta barang untuk meningkatkan daya saing perekonomian Indonesia. Kereta barang akan membuat biaya distribusi lebih murah. “Kalau di Sumatra ada kereta barang, itu bagus sekali,” kata Tauhid saat dihubungi di Jakarta, Selasa (3/9/2023). Tauhid mengatakan mengangkut logistik dengan
- Published in Berita
JNE Naikkan Ongkir Mulai 15 Januari 2019
Jakarta – Perusahaan jasa pengiriman logistik JNE akan menaikkan tarif pengiriman. Hal itu akan diberlakukan untuk seluruh pengiriman domestik. Direktur Umum JNE, Muhammad Feriadi, mengonfirmasi bahwa ada kenaikan tarif pengiriman barang. Penerapan tarif ini akan dilakukan pada tanggal 15 Januari. “Iya betul kenaikan tarif kita, pertengahan bulan ini, 15 Januari,” jelasnya kepada detikFinance,
- Published in Berita