Ditjen Hubla: Pelabuhan Marabombang Sudah Beroperasi
Saturday, 04 March 2017
by Supply Chain Indonesia
Jakarta– Pembangunan Pelabuhan Marabombang, yang terletak di Kabupaten Pinrang, Sulawesi Selatan, telah selesai. Dengan demikian pelabuhan tersebut sudah dapat dioperasikan dan melayani kapal. Demikian disampaikan Direktur Kepelabuhanan Direktorat Jenderal Perhubungan Laut (Ditjen Hubla) Kementerian Perhubungan Ir. Mauritz H Sibarani di Jakarta, Jumat (3/3/2017). “Pembangunannya sudah selesai dan sudah dapat dioperasikan,” kata Mauritz. Ia menjelaskan, Pelabuhan
- Published in Berita
Tagged under:
BLU, BONGKAR MUAT, dermaga, Direktur Kepelabuhanan Direktorat Jenderal Perhubungan Laut, distribusi, Ditjen Hubla, dwelling time, Kapal Barang, Kapal Laut, kontainer, Logistics, LOGISTIK, Logistik Indonesia, Operator pelabuhan, Pelabuhan Laut, Pelabuhan Marabombang, Pelabuhan Ternak, pelayaran, Pergudangan, peti kemas, rantai pasok, Supply Chain, Supply Chain Indonesia, Terminal Handling Charge, transportasi