Ini Keuntungan jika Nantinya Pelabuhan Parittiga-Belinyu Beroperasi
Saturday, 05 January 2019
by Supply Chain Indonesia
POSBELITUNG.CO, BANGKA– Menurut Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel), KA Tajuddin, jika pelabuhan Parittiga dan Belinyu sudah beroperasi akan banyak keuntungan yang didapatkan. Diantaranya dari sisi kebutuhan masyarakat seperti sembako dan kebutuhan pokok lainnya akan lebih mudah didistribusikan. Kedua tentu arus kendaraan dari Belinyu ke Parittiga atau sebaliknya menjadi lebih cepat,
- Published in Berita
Tagged under:
Berita Logistik, Keuntungan, Lembaga Konsultasi Logistik, Lembaga Pelatihan Logistik, Lembaga Penelitian Logistik, Lembaga Pengembangan Logistik, Lembaga Pengkajian Logistik, Logistics, LOGISTIK, Logistik Indonesia, Pelabuhan Parittiga-Belinyu, Sertifikasi Logistik, Sertifikasi Supply Chain, Supply Chain, Supply Chain Indonesia