Pembangunan Kuala Tanjung Lebih Cepat dari Target
MedanBisnis – Belawan. Pelindo 1 melalui anak perusahaannya PT Prima Multi Terminal (PMT) terus menggenjot pembangunan Pelabuhan Kuala Tanjung di Kabupaten Batubara. Buktinya, hanya dalam tempo lima bulan progress pembangunan pelabuhan multipurpose berbiaya Rp 34 triliun itu sudah mencapai 20%. Hingga Oktober 2015 kata Asisten Corporate Secretary Humas Pelindo 1 M Eriansyah Boy kepada wartawan
- Published in Berita
Proyek Pembangunan Pelabuhan Tarakan Dimulai 2016
Pelabuhan Malundung di Kota Tarakan Provinsi Kaltara, merupakan salah satu pelabuhan yang akan dijadikan bagian dari proyek tol laut. Pelabuhan itu akan dihubungkan dengan beberapa pelabuhan lain yang ada di Indonesia. Menurut General Manager PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) IV Cabang Tarakan, Iwan Sjahruddin, sejauh ini untuk proyek tol laut di Pelabuhan Tarakan, masih dalam tahap
- Published in Berita