BICT Pelindo I Terapkan Delivery Online Pertama Kali di Indonesia
BELAWAN – Selama tahun 2017, Belawan Internasional Container Terminal (BICT), telah melakukan terobosan dan inovasi-inovasi untuk meningkatkan pelayanan kepada pengguna jasa dan peningkatan pendapatan bagi perusahaan. Kinerja operasional BICT dalam memberikan pelayanan jasa kepelabuhanan semakin meningkat, dengan dilakukannya penataan sistem penanganan peti kemas, sehingga produktivitas bongkar muat 2017 rata-rata 49 BSH (Bertambah Sebagai Hasil).
- Published in Berita
Pelindo I Operasikan Terminal Khusus Mobil di Belawan
Bisnis.com, MEDAN – PT Pelabuhan Indonesia I (Persero) mengoperasikan terminal khusus mobil (car terminal) guna memenuhi kebutuhan kegiatan bongkar muat mobil di Pelabuhan Belawan yang mencapai ratusan unit setiap bulannya. Terminal khusus mobil yang dibangun pada 2017 ini terletak di area eks dermaga 004 Pelabuhan Belawan Lama dan menjadi pintu gerbang masuknya mobil-mobil baru
- Published in Berita
Pelindo I Terapkan Window System untuk Enam Pelayaran Domestik
Bisnis.com, JAKARTA—PT Pelabuhan Indonesia I (Persero) menerapkan penyadaran kapal terjadwal atau window system guna meningkatkan efisiensi pelayaran kapal. General Manager Terminal Peti Kemas Domestik Belawan (TPKDB) Indra Pamulihan mengatakan saat ini perseroan melayani sistem window untuk enam perusahaan pelayaran, yakni PT Tanto Intim Line, PT Salam Pacific Indonesia Line, PT Meratus Line, PT Tempuran Emas Tbk,
- Published in Berita
Pelabuhan Kuala Tanjung, Sumut Ditargetkan Selesai Tahun Ini
Bisnis.com, JAKARTA – PT Pelabuhan Indonesia I (Persero) menargetkat Pelabuhan Kuala Tanjung di Kabupaten Batubara, Sumatra Utara dapat beroperasi pada kuartal II/2018. Direktur Utama Pelindo I Bambang Eka Cahyana mengatakan progres pembangunan fisik tahap I yakni terminal multipurpose Pelabuhan Kuala Tanjung telah mencapai 96,33% di sisi laut serta 77,07% sisi darat. Berbagai pekerjaan konstruksi dasar seperti dermaga
- Published in Berita
Pelindo I Layani Kapal Terakhir 2017 dan Sambut Kapal Perdana 2018
Analisadaily (Medan) – PT Pelabuhan Indonesia I (Persero) atau Pelindo I terus melayani aktivitas kepelabuhanan di seluruh pelabuhan yang masuk dalam wilayah kerjanya di tengah perayaan Tahun Baru 2018. Di seluruh pelabuhan milik Pelindo I digelar acara khusus yang ditandai dengan pemberian apresiasi pada pelepasan kapal yang terakhir berlayar di tahun 2017 dan penyambutan
- Published in Berita
Pelindo I dan II Berkongsi Kelola Terminal Peti Kemas Batam
Jakarta, CNN Indonesia – Anak usaha PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) I dan Pelindo II bekerja sama untuk mendirikan perusahaan patungan untuk menjadi pengelola Terminal Petikemas di Batu Ampar, Batam. Kerja sama ini dilakukan oleh PT Prima Indonesia Logistik selaku anak usaha Pelindo I, dan PT IPC Terminal Petikemas sebagai anak usaha Pelindo II.
- Published in Berita
Kembangkan 5 Pelabuhan, Pelindo I Harap Biaya Logistik Turun 30%
PT Pelabuhan Indonesia I (Persero) tengah mengembangkan lima pelabuhan dari total 24 pelabuhan untuk mendukung program tol laut. Dengan pengembangan pelabuhan ini, Pelabuhan Indonesia (Pelindo) I yakin bisa menekan biaya logistik hingga 30 persen. Direktur Utama Pelindo I Bambang Eka Cahyana menjelaskan lima pelabuhan yang sedang dikembangkan tersebut adalah Pelabuhan Malahayati, Pelabuhan Kuala Tanjung,
- Published in Berita
Pelindo I Siapkan Investasi Rp6 Triliun di 2018
Bisnis.com, JAKARTA – PT Pelabuhan Indonesia I (Persero) mengalokasikan belanja modal untuk ekspansi sebanyak Rp6 triliun pada 2018. Dana tersebut bakal digunakan untuk melanjutkan pembangunan pelabuhan eksisting dan proyek-proyek baru. Direktur Utama Pelindo I, Bambang Eka Cahyana mengatakan perseroan sedikitnya memerlukan dana sebesar Rp2,7 triliun untuk melanjutkan pembangunan proyek pelebuhan yang sudah berjalan. “Di
- Published in Berita
Garap Peluang Bisnis, Pelindo I Berkongsi dengan 15 BUMN
Bisnis.com, JAKARTA — PT Pelindo I (Persero) membentuk kesepakatan utama (head of agreement) dengan 15 badan usaha milik negara dan satu perusahaan swasta, mencakup pengembangan pelabuhan, properti, jasa pemanduan, hingga layanan perbankan. Direktur Utama Pelindo I, Bambang Eka Cahyana mengatakan sinergi dengan BUMN ditempuh untuk meningkatkan kinerja dan pelayanan Pelindo I dengan mengoptimalkan seluruh
- Published in Berita
Pelindo I Mengejar Pengembangan Pelabuhan
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Saat ini Pelindo I sedang mengembangkan beberapa pelabuhan seperti pelabuhan Belawan, Kuala Tanjung, Dumai dan Batam. Hingga saat ini beberapa pelabuhan masih dalam tahap pengembangan, ditargetkan semua pelabuhan yang sedang dikembangkan selambat-lambatnya rampung pada tahun 2018 akhir. Direktur Utama PT Pelabuhan Indonesia I, Bambang Eka Cahyana mengatakan bahwa dalam tahap satu ini,
- Published in Berita