16 Pelabuhan Dibuka di KTI, ALFI Berharap Dukungan Pusat Logistik Berikat
Monday, 27 August 2018
by Supply Chain Indonesia
Bisnis.com, JAKARTA – Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) berharap Pusat Logistik Berikat (PLB) di Kawasan Timur Indonesia (KTI) terus dibuka menyusul diresmikannya 16 pelabuhan di KTI oleh Menteri BUMN Rini Soemarno, Jumat (24/8/2018) lalu. Ketua Umum DPP ALFI Yukki Nugrahawan Hanafi mengatakan adanya PLB di KTI dirasa sangat penting guna memantik pusat-pusat perdagangan
- Published in Berita
Tagged under:
Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI), berita, Berita Logistik, distribusi, Kawasan Timur Indonesia (KTI), Konsultasi, Lembaga Konsultasi Logistik, Lembaga Pelatihan Logistik, Lembaga Penelitian Logistik, Lembaga Pengembangan Logistik, Lembaga Pengkajian Logistik, Logistics, LOGISTIK, Logistik Indonesia, Pelabuhan Laut, pelatihan, Pelindo IV (Persero), Penelitian, pengembangan, Pengkajian, Pergudangan, Pusat Logistik Berikat (PLB), rantai pasok, Supply Chain, Supply Chain Indonesia, transportasi