Pengguna Pelabuhan Desak Peremajaan Peralatan Bongkar Muat Kapal di Tanjung Perak Surabaya
SURABAYA, kabarbisnis.com: Para pelaku usaha mendesak pengelola Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya untuk segera melakukan peremajaan peralatan di terminal Pelabuhan. Hal ini seiring semakin lambatnya atau tidak efisiennya penanganan peti kemas sedangkan volumenya kedatangan kapal terus meningkat. Ketidakefisienan ini memberikan dampak berantai dari port stay kapal lebih lama, dwelling time meningkat, kegiatan distribusi barang akan terhambat,
- Published in Berita
Tingkatkan Pelayanan, Pelindo 1 Datangkan Peralatan Container Crane
MEDAN – Untuk meningkatkan pelayanan kepada pengguna jasa kepelabuhanan, Pelindo 1 mendatangkan tiga container crane baru, ke pelabuhan Kuala Tanjung Multipurpose Terminal (KTMT) Sumatra Utara, yang dibawa kapal MV Biglift Baffin berbendera Belanda, yang tiba dan sandar di dermaga Kuala Tanjung, Rabu (12/12/2018). Direktur Keuangan PT Prima Multi Terminal, Moedi Utomo, menyampaikan kepada sejumlah wartawan di
- Published in Berita
Pelindo 1 Tambah Peralatan Bongkar Muat di TPK Domestik untuk Tingkatkan Layanan
Berita Belawan – PT Pelabuhan Indonesia I (Persero) atau Pelindo 1 datangkan 4 unit alat bongkar muat peti kemas Rubber Tyred Gantry (RTG) di Terminal Peti Kemas Domestik Belawan (TPKDB) pada Minggu, (11/11/2018). Brand New RTG Konecranes ini diangkut menggunakan kapal MV Biglift Biffin yang sandar di dermaga TPKDB pada Minggu (11/11) dini hari.
- Published in Berita