Persoalan Ini Perlu Jadi Perhatian Buat Atasi Masalah Truk ODOL
Jakarta: Masalah truk Over Dimension Overload (ODOL) masih menjadi polemik. Ada beberapa persoalan mendasar yang harus menjadi perhatian pemerintah. Ketua Masyarakat Transportasi Indonesia (MTI), Agus Taufik Mulyono, menyebut salah satu problem yang harus diselesaikan pemerintah adalah masalah status dan fungsi jalan yang masih tidak jelas. Sementara, ketika mengangkut barang dari pabrik ke tempat tujuannya, truk-truk
- Published in Berita
DPP INSA: Kapal Roro Angkutan Laut Butuh Perhatian Pemerintah
Surabaya – Kondisi persaingan angkutan kapal roro penumpang dengan moda transportasi lain sangat ketat. Belum lagi berbicara terkait ketersediaan infrastruktur dermaga dan karakteristik muatan kendaraan yang cenderung over dimensi over load (ODOL). Serta, isi muatan kendaraan yang sulit dideteksi dalam pengangkutan barang yang masuk kategori Dangerous Goods. Hal ini dikatakan Wakil Ketua Bidang Roro dan
- Published in Berita
Kenaikan Tarif Pengangkutan Logistik di Batam Menarik Perhatian Pemerintah
Batamclick.com, Batam – Beberapa perusahaan pelayaran di Batam telah menaikkan jasa ocean freight, atau metode pengiriman barang melalui kapal secara diam-diam. Hal ini menarik perhatian Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kota Batam. Kadisperindag Kota Batam, Gustian Riau, mengungkapkan bahwa, pihaknya telah menyiapkan beberapa upaya menghadapi dampak kenaikan ini pada harga kebutuhan bahan pokok (bapok). Sebelumnya,
- Published in Berita