Kawasan Industri Perkapalan: Tanggamus Jadi Prioritas
JAKARTA – Pelaku usaha perkapalan diharapkan bisa merapat dan mengembangkan kawasan industri Tanggamus sebagai salah satu pusat industri perkapalan baru di Tanah Air. Kementerian Perindustrian menyatakan dari 12 lokasi potensial pusat industri perkapalan, kawasan industri Tanggamus menjadi pilihan pertama untuk dikembangkan. Total lahan sebesar 3.500 hektare, dan investasi senilai Rp17,5 triliun diharapkan bisa memecahkan kepadatan
- Published in Berita
Poros Maritim Dunia: Perkapalan Mutlak Diperkuat
JAKARTA-Semangat mewujudkan Indonesia sebagai negara poros maritim dunia perlu dimulai dengan memperkuat industri perkapalan yang dapat dimulai dengan memberikan stimulus pertumbuhan jumlah armada kapal nasional Presiden terpilih Joko Widodo telah berencana akan menjadikan Indonesia sebagai poros maritim dunia, salah satunya dimulai dengan menggagas konsep tol laut. Kapal tol laut yang akan melayari dari barat ke
- Published in Berita
- 1
- 2