Surplus Dagang Melebar, RI Harus Antisipasi Perlambatan Ekonomi Tiongkok dan Jepang
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat kinerja ekspor turun -8,56% mom atau secara tahunan masih meningkat 4,68% yoy. Kinerja ekspor tersebut mencapai US$21,45 miliar. Sementara, kinerja impor bulan Januari 2025 turun -15,18% mom atau turun -2,67% yoy menjadi US$18,00 miliar. Alhasil, surplus perdagangan Indonesia melebar dari US$2,24 miliar pada bulan Desember 2024 menjadi US$3,45 miliar pada
- Published in Berita
Penyederhanaan Prosedur Ekspor Dinilai Efektif Menahan Perlambatan Ekspor
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Rencana pemerintah mengurangi pengenaan kewajiban laporan surveyor (LS) dan mengurangi komoditas dalam daftar larangan terbatas (lartas) ekspor bertujuan mendorong kinerja ekspor dalam jangka pendek. Namun, selain hanya bersifat jangka pendek, kebijakan ini juga dinilai hanya akan sanggup menahan perlambatan ekspor, namun belum untuk mendorong pertumbuhan ekspor. “Rencana kebijakan ini menunjukkan kalau
- Published in Berita