Dermaga Logistik Tuntas 100 Persen, Dukung Pasokan Material Proyek IKN
NUSANTARA, KOMPAS.com – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) tuntas membangun dermaga logistik Ibu Kota Nusantara (IKN). Dermaga logistik ini dibangun oleh Direktorat Jenderal Bina Marga untuk mendukung logistik pembangunan Jalan Tol Akses IKN Seksi 5B, 6A, dan 6B dan juga pembangunan Bandara VVIP atau Naratetama. Kehadiran dermaga logistik dapat mempercepat pembangunan proyek-proyek tersebut serta
- Published in Berita
Pos Indonesia Ikut Terlibat dalam Proyek IKN dengan Siapkan Layanan Gudang Digital
Jakarta (ANTARA) – PT Pos Indonesia (Persero) ikut terlibat dalam proyek pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara dengan menghadirkan layanan pergudangan yang mengusung konsep digitalisasi untuk memaksimalkan pengiriman barang dan menurunkan ongkos logistik. Direktur Bisnis Kurir dan Logistik Pos Indonesia Siti Choiriana mengatakan kehadiran IKN Nusantara di Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, harus menjadi sesuatu
- Published in Berita