Dua Provinsi di Pulau Jawa Bakal Terkoneksi Jalan Tol Baru! Kabupaten Ini Paling Diuntungkan
Pemerintah terus meningkatkan kualitas dan kuantitas infrastruktur di Indonesia. Hal tersebut ditujukan untuk mempercepat pertumbuhan ekonomi salah satunya melalui pembangunan jalan bebas hambatan yaitu jalan tol di berbagai daerah. Pembangunan jalan tol ini ditujukan untuk mengatasi kemacetan dan memperlancar mobilitas orang dan barang juga meningkatkan pertumbuhan UMKM yang memanfaatkan pembangunan jalan tol tersebut. Lagi lagi di Pulau Jawa,
- Published in Berita
Pembangunan Transportasi Tak Cuma di Pulau Jawa, Ini Buktinya
Liputan6.com, Jakarta Pembangunan transportasi berbasis jalan disebut tak sebatas menyasar kota-kota besar. Ternyata, ada sejumlah angkutan perintis yang juga menyasar ke daerah-daerah terpencil. Pengamat Transportasi dan Wakil Ketua Pemberdayaan dan Pengembangan Wilayah Masyarakat Transportasi Indonesia (MTI) Pusat Djoko Setijowarno memberikan catatannya. Pembangunan transportasi di daerah identik dengan angkutan perintis. Djoko mencatat, angkutan bus perintis telah
- Published in Berita
Konsumen di Pulau Jawa Berkontribusi 83 Persen terhadap Transaksi e-Commerce
JAKARTA, investor.id – Konsumen di Pulau Jawa berkontribusi 83,8% terhadap total transaksi perdagangan secara elektronik (electronic commerce/e-commerce) di Tanah Air. Hal tersebut bisa terjadi karena Pulau Jawa masih menjadi pusat ekonomi, tempat berkumpulnya konsumen berdaya beli tinggi, dan adopsi teknologi digitalnya juga yang paling masif dibandingkan pulau lain. Kondisi itu juga didukung dengan posisi Pulau Jawa
- Published in Berita
Logee Perluas Jangkauan Digitalisasi Sektor Logistik di Pulau Jawa
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA–Sejalan dengan arahan Menteri BUMN untuk mendorong transformasi digital di berbagai bidang, PT Telkom Indonesia (Persero), Tbk. (Telkom) melakukan upaya untuk memajukan industri logistik dalam negeri melalui Logee. Produk digital besutan Leap ini resmi mengoperasikan warehouse atau gudang penyimpanan di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Jawa Tengah, dan Jawa Timur. Jangkauan warehouse baru Logee meliputi beberapa kota
- Published in Berita
[Berita] Perbesar Efisiensi, Jalur Kereta di Pulau Jawa Harus Ditambah
Perbesar Efisiensi, Jalur Kereta di Pulau Jawa Harus Ditambah Dengan rel ganda, kapasitas kirim lewat kereta bertambah 300 persen VIVAnews – Peningkatan volume pengangkutan dengan kereta api (KA) berpotensi meningkatkan efisiensi biaya logistik nasional. Peningkatan efisiensi ini diperoleh langsung dengan penggunaan KA untuk pengangkutan barang, maupun dampak secara tidak langsung dengan pengalihan beban dari
- Published in Berita