Pakar: IKN Harus Terkoneksi untuk Rantai Pasok Berkelanjutan
Wednesday, 03 August 2022
by Supply Chain Indonesia
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Pakar Kebijakan Publik Narasi Institute Achmad Nur Hidayat mengatakan, Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara harus terkoneksi dengan kota-kota di sekitarnya agar manajemen rantai pasok dapat berkelanjutan. Ia mengatakan, IKN juga membutuhkan dukungan dari kota-kota di sekitarnya untuk menyuplai bahan baku dan barang-barang. Hal tersebut agar berbagai kebutuhan wilayah ini terpenuhi terus-menerus. “Jadi
- Published in Berita