ASDP Operasikan KMP Lakaan Layani Rute Kupang-Ndao
Bisnis.com, KUPANG – Kapal Motor Penyeberangan (KMP) Lakaan menjadi armada feri kedelapan yang beroperasi di Provinsi Nusa Tenggara Timur. General Manager PT ASDP Indonesia Ferry wilayah Kupang Arnoldus Yansen mengatakan kapal jenis roll on-roll off ini akan melayani rute Kupang-Rote-Ndao sejauh 80 mil laut. “Kupang-Ndao kini bisa ditempuh selama 7 jam. Kami harap hadirnya kapal
- Published in Berita
Menhub Tinjau Operasional Roro Rute Tanjung Priok–Panjang
JAKARTA (BeritaTrans.com)-Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, Minggu (26/2/2017) sore, meninjau layanan kapal Roll On Roll Off (Ro-Ro) Mutiara Timur I dengan rute Pelabuhan Tanjung Priok–Panjang, Lampung. Sesampainya di Dermaga Eks-Presiden, Budi karya mengecek jadwal keberangkatan, keamanan, fasilitas kapal dan jumlah pengguna jasa pelayaran ini. Budi karya mengatakan, sejak dioperasikan pada tahun lalu, pelayaran rute Tanjung
- Published in Berita
Asean Sepakati 3 Rute Ro-Ro
Seluruh Kapal Feri Akan Distandardisasi NUSA DUA, Bali – Negara anggota Asean meyepakati tiga rute utama proyek akapal roll on roll off yang menghubungakan negara kepulauan di Asia Tenggara yanga akan di implementasikan pada 2015 untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi kawasan. Ketiga rute kapal roll on roll off (Ro-Ro) itu yakni Dumai – Malaka, Malaysia-Phuket, Thailand,
- Published in Berita