Rumah BUMN SIG Rembang Jadi Jembatan Pegiat UMKM Naik Kelas
Jakarta: Fesyen ecoprint menjadi tren kekinian yang memiliki banyak peminat karena memadukan keindahan corak dengan torehan warna eksotis dari pewarna alami. Pegiat UMKM asal Rembang, Oktavirasa, sukses menangkap peluang bisnis tersebut dengan membuat produk fesyen motif alam menggunakan teknik ecoprint. Usahanya kian maju berkat pendampingan Rumah BUMN (RB) Rembang yang dikelola anak usaha PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG),
- Published in Berita
Tingkatkan Pertumbuhan UMKM, Rumah BUMN Resmi Berkolaborasi dengan Bisatumbuh
Tangerang, Investor.ID – Dalam meningkatkan pertumbuhan, Rumah BUMN resmi berkolaborasi dengan Bisatumbuh pada Kamis (7/9/2023) di Gedung Galeri Koperasi dan UMKM Tangerang Selatan, Banten. Acara peluncuran “Tumbuh Bersama, Bisa Tumbuh” ini turut dihadiri Menteri BUMN, Erick Thohir, Wakil Walikota Tangerang Selatan, Pilar Saga Ichsan, CEO Bisatumbuh, Chiko Maradona, Komisaris Bisatumbuh, Arief Muhammad, Komisaris Bisatumbuh, Najib
- Published in Berita