Bandara Samarinda Perluas Peluang bagi Pengusaha Ekspedisi Udara
Bandar Udara Aji Pangeran Tumenggung (APT) Pranoto Samarinda, Kalimantan Utara, memperluas peluang bagi para pelaku usaha Ekspedisi Muatan Pesawat Udara (EMPU) seiring dengan pembangunan gedung kargo lini dua yang rampung. “Selesainya pembangunan sepuluh konter di gedung kargo lini dua ini merupakan langkah maju dalam meningkatkan kapasitas layanan kargo di bandara kami,” kata Kepala Badan Layanan
- Published in Berita
Jalan Tol IKN Akan Terhubung dengan Jalan Tol Balsam
HALO SEMARANG – Jalan Tol akses IKN sepanjang 27 kilometer akan terhubung dengan Jalan Tol Balikpapan – Samarinda (Balsam), tepatnya di kilometer 8 Kariangau. Dengan terhubungnya dua ruas jalan bebas hambatan ini, pengguna tidak perlu melewati Tol Balsam hingga KM 33, melainkan langsung menuju Sepaku dan masuk ke IKN Nusantara. Hal itu disampaikan Direktur Jenderal Bina
- Published in Berita