BI Sebut Ekonomi Indonesia Mulai Membaik, Ini Tandanya
Liputan6.com, Jakarta Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo mengatakan, perkembangan perekonomian Indonesia hingga awal Agustus 2021 mengindikasikan aktivitas ekonomi yang mulai membaik. Hal itu tercermin pada beberapa indikator dini seperti mobilitas masyarakat, transaksi pembayaran melalui SKNBI dan RTGS, serta aktivitas sektor penyediaan akomodasi dan makan-minum yang kembali meningkat. “Ke depan, pertumbuhan ekonomi akan didorong oleh perbaikan mobilitas masyarakat sejalan dengan relaksasi pembatasan aktivitas
- Published in Berita
Kinerja Angkutan Barang KAI Kian Kinclong, Naik Sebesar 8,9 Persen di Semester 1 2021
INDUSTRY.co.id – Jakarta – Mengakhiri semester I tahun 2021, kinerja angkutan barang PT Kereta Api Indonesia (Persero) terus menunjukkan tren positif. Pada Januari s.d Juli 2021 KAI melayani angkutan barang sebanyak 28,2 juta ton, naik 8,9% dibanding dengan periode yang sama 2020 lalu dimana KAI mengangkut 25,9 juta ton barang. “Kenaikan volume barang yang KAI layani
- Published in Berita
Airlangga: Pertumbuhan Ekspor-Impor Tunjukkan Penguatan Fundamental PE
JAKARTA— Ekspor dan impor Indonesia pada Juli 2021 tumbuh tinggi secara year on year (yoy), ekspor tumbuh double digit sebesar 29,32% yoy, begitu juga dengan impor yang tumbuh sebesar 44,44% yoy. Peningkatan terbesar ekspor Indonesia pada Juli 2021 terjadi pada lemak dan minyak hewan/nabati (HS 15) yang meningkat sebesar USD 614,0 juta. Peningkatan ini terutama
- Published in Berita
Ekspor Lebih Besar Dibanding Impor, Sinyal untuk Peningkatan Produksi
BANJARBARU – Badan Pusat Statistik (BPS) Kalsel merilis nilai ekspor dan impor selama Juni 2021. Dalam rilis itu diketahui, nilai ekspor lebih besar dibandingkan impor. Berdasarkan data BPS Kalsel, nilai ekspor Kalsel pada Juni 2021 tercatat USD698,87 juta. Naik 3,42 persen dibandingkan Mei 2021 yang mencapai USD675,75 juta. Sedangkan, nilai impor mengalami kenaikan sebesar 1,33
- Published in Berita
Gorontalo Gandeng E-Commerce dalam Pengadaan Barang dan Jasa
Liputan6.com, Jakarta – Pemerintah Provinsi Gorontalo siap berkolaborasi dengan mbizmarket dalam memanfaatkan platform perdagangan elektronik (e-commerce) untuk pengadaan barang dan jasa melalui program yang diberi nama Pasar Online Gorontalo Lipu’u (Potali). Pemanfaatan platform e-commerce ini merupakan upaya digitalisasi di lingkungan pemerintah Provinsi Gorontalo, untuk memenuhi kebutuhan barang/jasa pemerintah, sesuai dengan Peraturan Presiden No. 12 Tahun 2021 tentang perubahan atas Peraturan Presiden No.
- Published in Berita
Lima Tantangan Optimalisasi Pelabuhan Hub International Indonesia
JAKARTA INDONESIA (ISL News) – Adalah CEO & Co-Founder myshipgo Harlin E. Rahardjo pada kesempatan Webinar menyebut pandemi Covid-19 mengakibatkan ekonomi nasional terpukul sehingga perlu terobosan-terobosan kreatif agar pemulihannya bisa lebih cepat. Salah satu terobosannya yaitu mengoptimalkan pelabuhan hub internasional mengingat posisi Indonesia sangat strategis dalam jalur perdagangan dunia. Hal itu disampaikan Harlin pada Indonesia Maritime
- Published in Berita
JAS Sediakan Kargo Khusus Farmasi di Soetta, Ini Fasilitas Layanannya
Bisnis.com, JAKARTA – PT Jasa Angkasa Semesta (JAS Airport Service) menyediakan jalur logistik berpendingin di Bandara Soekarno-Hatta, Cengkareng untuk menangani kargo khusus seperti produk farmasi. Corporate Communication PT JAS Ageng Wibowo mengatakan layanan tersebut untuk mengakomodir produk yang membutuhkan suhu terjaga selama masa pengiriman dari pesawat hingga masuk ke truk pendingin. Dengan demikian kualitas produk tersebut
- Published in Berita
Kemendag Dorong Aktifnya Gudang SRG untuk Bantu Sejahterakan Petani
SURABAYA – Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti) Kementerian Perdagangan terus melakukan aksi untuk pemanfaatan Sistem Resi Gudang (SRG). Sebab, diyakini kehadiran Sistem Resi Gudang (SRG) bila dimanfaatkan secara maksimal dapat mensejahterakan nasib petani. Wakil Menteri Perdagangan (Wamendag) RI, Jerry Sambuaga dalam sambutannya yang disampaikan oleh Kepala Biro Pembinaan dan Pengawasan SRG & PLK Ibu
- Published in Berita
Investasi Institusional di Properti Logistik Meningkat Tajam
Bisnis.com, JAKARTA – Jauh sebelum pandemi Covid-19 melanda, investasi institusional di sektor properti industri dan logistik yang sedang berkembang di Asia meningkat tajam. Pada 2018, volume transaksi melonjak menjadi lebih dari US$13 miliar, hampir dua kali lipat dari 2017, menurut konsultan real estat RCA, karena pertumbuhan pesat e-commerce memicu permintaan akan ruang gudang. Pandemi membuktikan
- Published in Berita
Organda: Pembatasan Truk Saat Long Weekend Tidak Efektif
Bisnis.com, JAKARTA — Organisasi Angkutan Darat (Organda) berharap pemerintah segera menemukan solusi pengaturan kendaraan pribadi pada musim libur panjang akhir pekan supaya tak harus mengorbankan angkutan barang yang kinerjanya terpukul oleh pandemi covid-19. Ketua Organda Bidang Angkutan Barang Ivan Kamadjaja menuturkan pihaknya sudah beberapa kali menyampaikan keberatan kepada pemerintah terkait dengan pembatasan pada saat long
- Published in Berita