Pelaksanaan Sislogda: Pemda Diminta Lebih Aktif
Jakarta – Pelaku usaha berharap pemerintah daerah bisa menjembatani intergrasi antara sistem logistik nasional dan sistem logistik daerah. Ketua Umum DPP Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) Yukki Nugrahawan Hanafi mengatakan basis ekonomi dari daerah sangat penting sehingga pemahaman pemerintah daerah terkait logistik sangat diperlukan. “Arus mata rantai pasok di daerah sangat penting. Apa lagi
- Published in Berita
Aptrindo: Pemerintah Segera Susun Sislogda
Bisnis.com, JAKARTA — Guna mempercepat integrasi sistem logistik, pelaku usaha meminta pemerintah serius mengonsolidasikan Sistem Logistik Daerah atau Sislogda ke seluruh daerah. Kyatmaja Lookman, Wakil Ketua bidang Distribusi dan Logistik Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) mengatakan pemerintah masih gagal mewujudkan Sistem Logistik Nasional atau Sislognas yang tertuang karena tidak ada sinkronisasi pusat dengan daerah. “Kalau
- Published in Berita
Pebisnis Logistik di Sulawesi Rumuskan Acuan Sislogda
Pebisnis Logistik di Sulawesi Rumuskan Acuan Sislogda Bisnis.com, MAKASSAR-Pelaku industri logisitik Sulawesi Selatan dan Sulawesi Barat tengah merumuskan kerangka acuan sistem logistik daerah yang diproyeksikan menjadi acuan dalam pembenahan rantai pasok maupun efesiensi di wilayah tersebut. Ketua Asosiasi Logisitik dan Forwarder Indonesia (ALFI) Sulselbar Syarifuddin Saharudi mengatakan rumusan sislogda tersebut selanjutnya menjadi salah satu bahan
- Published in Berita
ALFI Usulkan Sistem Logistik Daerah Agar Lebih Sinergis
JAKARTA-Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) mengusulkan pembentukan sistem logistik daerah atau sislogda untuk mengsinergikan pembangunan infrastruktur dan SDM logistik nasional dan di setiap daerah. Ketua Umum DPP ALFI Yukki Nugrahawan mengatakan sislogda diperlukan sebagai pedoman membangun logistik daerah yang efektif, efisien dan akuntabel. “Selain Sislogda, soal kebijakan fiskal pengenaan PPN di sektor logistik juga
- Published in Berita