Kapal Curah Semen MV Iriana Produksi Sumber Marine Shipyard Diluncurkan
Monday, 27 March 2017
by Supply Chain Indonesia
Batam (BeritaTrans.com) – Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto meresmikan peluncuran MV Iriana, yang merupakan kapal angkutan semen curah dengan teknologi electric propulsion pertama dibangun di Indonesia oleh PT Sumber Marine Shipyard. “Pembuatan kapal ini harus diapresiasi karena menjadi pembuatan kapal pertama menggunakan teknologi terbaru electric propulsion yang seluruhnya dibuat di dalam negeri dan menggunakan baja juga
- Published in Berita
Tagged under:
BLU, BONGKAR MUAT, dermaga, distribusi, dwelling time, Galangan Kapal, Kapal Barang, Kapal Curah, Kapal Laut, Kapal LCT, kapal ternak, kontainer, Logistics, LOGISTIK, Logistik Indonesia, Menteri Perindustrian, MV Iriana, Operator pelabuhan, Pelabuhan Laut, Pelabuhan Ternak, pelayaran, Pergudangan, peti kemas, rantai pasok, semen, short sea shipping, Sumber Marine Shipyard, Supply Chain, Supply Chain Indonesia, Terminal Handling Charge, transportasi