Tim Gabungan Tertibkan Truk “ODOL” di Balangan Kalsel
Balangan, Kalsel (ANTARA) – Tim gabungan dari Dinas Perhubungan (Dishub) dan Satuan Lalu Lintas Polres Balangan menertibkan armada truk “Over Dimensi dan Over Loading” (ODOL) di wilayah Kabupaten Balangan, Kalimantan Selatan. “Kita menindaklanjuti penertiban tersebut dari hasil forum LLAJ pada beberapa waktu lalu terkait kegiatan pengawasan hingga penegakan hukum di bidang LLAJ,” kata Kepala Dishub
- Published in Berita
RI Tertibkan Truk Obesitas, Alat Penimbangan Kendaraan Bermotor Harus Akurat
JAKARTA – Keakuratan alat penimbangan kendaraan bermotor sangat penting ditekankan guna memastikan keselamatan dan kepatuhan dalam pengangkutan barang. Hal ini juga salah bentuk penertiban angkutan barang yang melebihi kapasitas. “Perawatan yang teratur dan tepat akan menghasilkan data yang akurat dan dapat diandalkan sehingga memperkuat integritas dan kredibilitas proses pengawasan,” kata Direktur Jenderal Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan
- Published in Berita
Polisi Tertibkan Truk Barang yang Melebihi Kapasitas di Garut
Garut (ANTARA) – Kepolisian Resor Garut bersama Kementerian Perhubungan melakukan penertiban terhadap truk yang bermuatan melebihi kapasitas untuk mengantisipasi terjadinya kecelakaan dan kemacetan di Jalan Raya Bandung-Garut wilayah Kadungora, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Kamis. “Kegiatan ini inovatif dalam rangka Operasi Keselamatan Lodaya 2024,” kata Kepala Bagian Operasi Satuan Lalu Lintas Polres Garut Iptu Suarna saat
- Published in Berita