Tahun Ini Jalan Tol Trans Sumatera Ditargetkan Tembus 1.100 Km
Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) berharap pada akhir tahun ini Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) dapat terhubung sepanjang 1.100 kilometer (km) sehingga bisa memangkas waktu perjalanan antarwilayah di Pulau Sumatra. Hal tersebut disampaikan Jokowi saat meresmikan Jalan Tol Ruas Binjai – Langsa Seksi II (Stabat – Tanjung Pura) dan Jalan Tol Ruas Kuala Tanjung –
- Published in Berita
Akhirnya Tol Demak-Gresik Akan Segera Dibangun dengan Anggaran 67 Triliun: Begini Rencana Pembangunannya
Pembangunan jalan tol di Indonesia terus berlanjut salah satu proyek yang sudah dinanti adalah pembangunan jalan tol yang menghubungkan Demak dengan Gresik. Jalan tol Demak-Gresik diharapkan menjadi solusi untuk mengatasi kemacetan di sepanjang jalur Pantura yang melintasi Jawa Tengah hingga Jawa Timur. Jalur Pantura (Pantai Utara) kerap kali mengalami kemacetan, terutama pada musim liburan dan puncak arus mudik. Kondisi ini telah menjadi masalah
- Published in Berita
Pembangunan Tol Akses Pelabuhan Patimban Ditargetkan Selesai pada 2025
PR GARUT – Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono menargetkan konstruksi Tol Akses Pelabuhan Patimban sepanjang 37,05 kilometer akan selesai pada tahun 2025. Jalan tol ini memiliki nilai investasi sebesar Rp 5,02 triliun dan diharapkan dapat meningkatkan konektivitas menuju Pelabuhan Patimban, Subang, Jawa Barat. “Jalan tol ini sangat strategis, tidak hanya untuk
- Published in Berita
Pengelola Jalan Tol Sibanceh Bakal Terapkan Tarif Baru
Banda Aceh, InfoPublik – PT Hutama Karya (persero) akan menerapkan penyesuaian dan penetapan tarif pada ruas jalan tol dalam waktu dekat. Sesuai dengan Surat Keputusan (SK) Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) No.1980/KPTS/M/2024 pada 9 Agustus 2024 mengenai penyesuaian tarif tol Sigli-Banda Aceh Seksi 2-4 (Seulimeum-Blang Bintang) dan penetapan tarif pada Seksi 5-6 (Blang Bintang-Baitussalam). Adapun,
- Published in Berita
Pembangunan Tol Pekanbaru-Bangkinang Rampung
PT Hutama Karya (Persero) akhirnya merampungkan pembangunan Jalan Tol Pekanbaru–Bangkinang yang memiliki panjang mencapai 40 kilometer. Sebelumnya, jalan tol ini diresmikan oleh Presiden RI Joko Widodo pada tahun 2023, dan telah beroperasi sepanjang 31 kilometer. Setelah peresmian, masih ada sisa pekerjaan konstruksi sepanjang 9 kilometer di bagian STA 0+9 pada Gerbang Tol (GT) Keluar atau
- Published in Berita
Jalan Tol IKN Dibuka Fungsional Besok: Simak Rutenya
IDXChannel – Ketua Satgas Pelaksanaan Pembangunan Infrastruktur IKN (Ibu Kota Nusantara) Kementerian PUPR, Danis Hidayat Sumadilaga mengatakan, jalan tol IKN akan mulai beroperasi fungsional mulai besok 10 Agustus 2024. Danis menyebutkan pembukaan jalan tol fungsional untuk mendukung kelancaran pengiriman logistik dalam rangka persiapan penyelenggaraan HUT Kemerdekaan RI ke- 79 di IKN. “Jalan tol IKN mulai besok
- Published in Berita
Hari Ini Tarif Tol Ciawi – Sukabumi Seksi I Mulai Naik, Simak Rinciannya
Jakarta. PT Trans Jabar Tol (TJT) resmi melakukan penyesuaian tarif di ruas tol Ciawi – Sukabumi seksi 1 (Ciawi-Cigombong) mulai hari ini, Rabu (7/8). Direktur Utama PT Trans Jabar Tol, Abdul Hakim Supriyadi menjelaskan, penyesuaian tarif tol ini dilakukan berdasarkan Keputusan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 1661/KPTS/M/2024 tanggal 12 Juli 2024. Selain itu, ini
- Published in Berita
Proyek Tol Kartasura-Klaten Beres Akhir Agustus 2024
JAKARTA, KOMPAS.com – Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono menargetkan proyek Jalan Tol Kartasura-Klaten sepanjang 22,3 kilometer beres pada akhir Agustus 2024. Hal ini disampaikan Basuki ketika melakukan tinjauan langsung ke lokasi pada Rabu (24/7/2024). “Terus semangat, akhir Agustus 2024 sudah selesai dari Kartasura sampai Klaten sepanjang 22 kilometer,” ucap Basuki, dikutip dari
- Published in Berita
Jalan Tol untuk Peningkatan Efisiensi Logistik
Oleh: Sugi Purnoto, S.E., M.M.Senior Consultant | Supply Chain Indonesia Salah satu komponen vital dalam sistem rantai pasok adalah ketersediaan infrastruktur yang memadai dan efisien. Infrastruktur yang memadai dapat menjadi tulang punggung bagi aktivitas logistik, khususnya dalam meningkatkan konektivitas dan aksesibilitas. Konektivitas dan aksesibilitas yang baik mempengaruhi pengiriman barang dan jasa sampai ke tempat tujuan
- Published in Artikel Transportasi
Industri Logistik Sebut Tarif Tol Masih Mahal
Bekasi, Beritasatu.com – Jalan Tol Lingkar Luar (JORR) 2 akhirnya melingkar penuh sepanjang 111 kilometer, setelah Tol Cimanggis-Cibitung tersambung utuh sepanjang 26,18 kilometer. Hal itu ditandai dengan rampungnya ruas 2B segmen Cibitung Junction-Simpang Susun Cikeas pada Selasa (9/7/2024) pekan lalu. Hadirnya ruas Tol Cimanggis-Cibitung yang juga terkoneksi dengan Tol Cibitung-Cilincing, diakui oleh sejumlah pengguna jalan sangat
- Published in Berita