Bersama Asosiasi Pelaku Usaha, Kadin Jatim Tolak RPM Tarif Kepelabuhanan
Bersama asosiasi pelaku usaha, Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Jawa Timur menolak Rancangan Peraturan Menteri (RPM) Tarif Kepelabuhanan perubahan atas PM Perhubungan Nomor 121/2018 turunan dari UU 17/2008 pasal 110. Adapun asosiasi pelaku usaha tersebut diantaranya Asosiasi Pemilik Pelayaran Nasional Indonesia (INSA) Surabaya, Gabungan Perusahaan Ekspor Indonesia (GPEI) Jatim, Organisasi Angkutan Darat (Organda) Tanjung Perak,
- Published in Berita
Wamendag: Kemendag dan Kemenperin Kolaborasi Atasi Permasalahan Impor
JAKARTA – Pemerintah telah mengeluarkan Permendag 8/2024 tentang Larangan Pembatasan (Lartas) Barang Impor yang merevisi Permendag 36/2023. Ketentuan tersebut dikeluarkan untuk memberikan relaksasi pada 7 komoditas yang mengalami kendala impor yang mengakibatkan penumpukan kontainer di pelabuhan. Adapun sebagian besar komoditas yang tertahan di pelabuhan tersebut ialah bahan baku industri sehingga dikhawatirkan dapat menghambat proses produksi
- Published in Berita
Wamendag Jerry Dorong Perdagangan Indonesia-Rusia
Wakil Menteri Perdagangan (Wamendag), Jerry Sambuaga, meyakini Indonesia masih memiliki ruang yang signifikan untuk meningkatkan perdagangan dengan Rusia. “Indonesia masih dapat meningkatkan kontribusinya terhadap sektor perdagangan dan investasi Rusia. Hal ini ditunjukkan tren ekspor Indonesia ke Rusia yang selama lima tahun terakhir (2019-2023) meningkat sebesar 4,71%,” ujar Jerry melalui keterangan di Jakarta, Senin (22/7), dilansir
- Published in Berita
Wamendag Klaim Indonesia Selektif soal Impor
Badung – Kementerian Perdagangan (Kemendag) mengeklaim Indonesia selektif ihwal impor. Jerry menilai apabila Indonesia tidak bisa memproduksi dalam negeri, tentunya konsekuensi logisnya adalah impor. “Yang kita impor itu, kita prioritaskan barang-barang atau bahan baku yang kita olah di dalam negeri, yang kemudian nanti kita ekspor di luar negeri,” ujar Wakil Menteri Perdagangan Jerry Sambuaga seusai
- Published in Berita