“Gudang-gudang kecil ini akan kami bangun di beberapa titik, yakni Jakarta, Merak dan Surabaya. Pembangunan di mulai pada 2014 ini,” katanya, Selasa (21/1).
Secara operasional, menurutnya, layanan KA barang itu bakal memakai jasa terminal dari CDP yang tersedia mengalokasikan lahan seluas 130 hektare sebagai pergudangan dan bongkar muat.
Dengan perhitungan tersebut, lanjutnya, Sentra Logistik menargetkan pendapatan hingga US$500.000 per bulan.